SuaraRiau.id - Boy William mengunggah foto di depan sebuah masjid di Hagia Sophia. Aksinya membuat heboh lantaran dia menuliskan kata Masya Allah.
Boy William bersama rombongan berpose, dengan latar belakang semua masjid Hagia Sophia.
Ia membagikan momen tersebut di Instagram pribadinya @boywilliam17. Dalam momen tersebut, mereka terlihat saling melempar senyum.
Diketahui, Boy William menghadiri acara fashion show di Paris. Namun, usai selesai acara Boy tidak langsung pulang, dan bersama rombongannya ternyata mampir ke Turki.
"Saat-saat indah di salju di depan masjid yang indah bersama keluarga kecilku," tulis Boy William dikutip Hops.id--jaringan Suara.com, Rabu (16/3/2022).
Mungkin karena terlalu mengagumi keindahan masjid tersebut, Boy William sampai menuliskan kata 'Masya Allah'.
Hal tersebutlah yang membuat heboh, lantaran diketahui selama ini pria berusia 30 tahun itu beragama Kristen.
Postingan ini pun viral di Instagram, dan mendapat beragam komentar para warganet. Tak sedikit dari mereka yang memuji sikap toleransi dari Boy William itu. Bahkan ada warganet yang mendoakan Boy William dapat hidayah untuk memeluk agama Islam.
"Dia mengatakan Masya Allah. Wujud toleransi. Patut dicontohin jangan saling hujat," kata warganet.
"Masya Allah terharu, sikap toleransi kak boy, semoga barokah kak aminn," kata warganet.
"Hello Boy William saya doakan anda semoga mualaf masuk Islam. Islam itu indah dan cinta damai," kata warganet.
"MasyaAllah, terharu sama sikap toleransi kak Boy, semoga barokah kak aminnn," kata warganet.
"Masya Allah Boy, terima kasih toleransinya," kata warganet.
"Tuh Brother BW sudah mengajarkan kita untuk saling bertoleransi. Good job bro," kata warganet.
Selain mengunggah dirinya di depan masjid. Boy William juga sempat mengunggah fotonya memakai sarung tangan dan duduk di dalam musala di rumah seorang rekannya.
Berita Terkait
-
Sejarah Terukir: Prabowo Beri Pidato di Depan Parlemen Turki, Apa yang Dibahas?
-
Erdogan Sambut Langsung Prabowo saat Kunjungan ke Turki
-
CEK FAKTA: Tidak Ada Demo Besar di Turki Usai Penahanan Wali Kota Istanbul
-
Israel Ancam Suriah: Campur Tangan Turki Jadi Alasan Utama?
-
Turki Bergejolak: Mengapa Penangkapan Imamoglu Picu Gelombang Protes?
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025