SuaraRiau.id - YouTuber Monica Christy menyebut sejumlah nama terkenal terkait afiliator binary option. Gara-gara itu, ia mendadak viral.
Dalam videonya, Monica Christy mengumumkan bahwa ada 34 daftar nama afiliator yang bakal dipanggil polisi.
Monica, melalui channel YouTube Monica Christy, menjelaskan bahwa daftar nama afiliator tersebut ia dapatkan dari kiriman dari followersnya.
Ia mengungkapkan bahwa satu persatu nama-nama afiliator yang akan dipanggil oleh pihak kepolisian atas dugaan penipuan binary option.
Daftar nama pertama yang ia bacakan tersebut nama Doni Salmanan dan Indra Kenz di peringkat ke dua.
Minica lalu menyebutkan sejumlah nama lain dalam daftar yang bakal diperiksa polisi menyusul menyusul Doni Salmanan dan Indra Kenz.
"Tapi katanya nama-nama ini bakal dipanggil oleh pihak kepolisian," kata Monica dikutip Hops.id--jaringan Suara.com, Selasa (15/3/2022).
Dalam video yang berjudul "SIAP-SIAP DIPANGGIL PIHAK KEPOLISIAN-DAFTAR NAMA AFFILIATOR" tersebut, banyak komentar yang mendukung polisi mengungkap kasus itu.
"Wowww....banyak juga yah yg bakal di panggil ke kepolisian,,,gud job deh semoga semua selesai dan bisa Teratasi dengan lancar,Hukum Harus tegas agar masyarakat Indonesia pintar dan cerdas dalam berinvestasi." kata netizen.
"ayo pak polisi masyarakat mendukung tangkap semua pelaku afiliator, bandar, dan pemilik/pembuat aplikasi binomo, dan banyak aplikasi judi online lainnya," sahut yang lain.
Berita Terkait
-
Kisah Inspiratif Yeniwa, Buruh Pabrik yang Kini Raup Puluhan Juta Rupiah Berkat Jadi Konten Kreator
-
Konten Masak Rendang Berbuntut Panjang, Siapa Saja yang Laporkan Willie Salim ke Polisi?
-
Willie Salim Lulusan Mana? Tuai Kontroversi gegara Konten Rendang 200 Kg Hilang
-
Adu Penghasilan Willie Salim Vs Bobon Santoso: Nasibnya Jomplang saat Bagi Rendang ke Warga
-
Bobon Santoso Mualaf saat Ramadan, Reaksi Istri Jadi Perbincangan
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025