SuaraRiau.id - Nadine Chandrawinata dan Dimas Anggara kini tengah berbahagia lantaran dikaruniai anak pertama mereka.
Sang anak, Nadi Djiwa Anggara mulai diajarkan perbedaan dengan kepercayaan masing-masing.
Pada saat si buat hati lahir ke dunia, Dimas Anggara mengazankan sang anak. Momen bahagia itu bahkan dibagikan lewat Instagram pada Rabu (23/2/2022).
"Moment pertama Djiwa sungguh bahagia melihat Djiwa begitu tenang saat mendengar Adzan pertama dan sungguh tenang saat dikecup ibunya pertama kali," tulis Dimas Anggara dalam ketetangan unggahannya dikutip dari MataMata.com.
Sama seperti sang suami, Nadine Chandrawina pun mempunyai cara sendiri mengenalkan si buah hati pada keyakinannya. Kakak Mischa Chandrawinata itu mendengarkan lagu rohani berjudul Madah Bakti, Bapa Kami.
Hal itu diketahui lewat unggahan Instagram Stories Nadine Chandrawinata pada 25 Februari 2022.
Dalam videonya, ia menggendong si buah hati yang sedang tertidur lelap dengan iringan lagu Madah Bakti, Bapa Kami sebagai pengantar tidur.
Nadine Chandrawina juga menyematkan sebuah sticker bertuliskan "Prayer is powerful (Doa sangat berkuasa)."
Anak pertama Nadine Chandrawinata dan Dimas Anggara lahir pada Selasa (22/2/2022).
Hal itu disampaikan langsung oleh Dimas Anggara di Instagram. Dalam postingan itu, dia sekaligus mengumumkan nama sang buah hati.
Berita Terkait
-
Potret Nadine Chandrawinata Kenang Pendakian di Carstensz Pyramid: Gunung Tak Pernah Berniat Jahat
-
Berduka Atas Tewasnya Pendaki di Puncak Carstensz, Nadine Chandrawinata Beri Pesan Menyentuh
-
Apa Agama Dimas Anggara? Dulu Kumandangkan Azan Saat Kelahiran Anak, Kini Ikut Natal ke Gereja Bareng Istri!
-
Silsilah Keluarga Dimas Anggara, Disorot Usai Tepergok Ikut Rayakan Natal di Gereja
-
Ikut Ibadah Natal di Gereja, Agama Dimas Anggara Jadi Pedebatan: Akhirnya Log Out?
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025