SuaraRiau.id - Kerabat Ayu Aulia, Adhe menaruh kecurigaan pada aksi percobaan bunuh diri model tersebut pada Selasa 22 Februari 2022 lalu.
"Saya enggak mau terlalu jauh ikut dalam ranah cerita ini. Saya memutuskan keluar dari cerita Ayu Aulia bunuh diri saya enggak mau komentar," kata Adhe dikutip Hops.ID dari Suara.com, Sabtu 26 Februari 2022.
Adhe tertawa saat menyinggung kejanggalan darah saat kejadian. Ia bahkan menyindir jumlah darah yang terlalu banyak tak sebanding dengan lukanya.
"Hahaha darahnya banyak ya? Maaf-maaf," ujarnya tertawa.
Baca Juga: Ayu Aulia Menyesal Lakukan Percobaan Bunuh Diri
Adhe pun kembali tertawa saat ditanyai warna darah luka Ayu Aulia agak berbeda. Bahkan dia menyebut jika noda darahnya tak bisa hilang sampai sekarang.
"Haha, oh darahnya agak warna pink ya? Oh masih ada nih di kaki saya juga darahya itu, ini darah enggah sih? Haha..," ujar Adhe.
Adhe juga menunjukkan celana jeans yang ia pakai saat menemani Ayu Aulia ke rumah sakit. Tampak ada menempel noda warna merah pudar cenderung ke pink di celananya.
"Kalau yang ini (mengeluarkan celana dari plastik) ini bukti bukan enggak nih? Beda kok warnanya (dengan warna darah)," ujar Adhe lagi.
Namun mesti terasa ada kejanggalan, Adhe tak mau menegaskan apakah aksi percobaan bunuh diri Ayu Aulia ini settingan atau bukan. Ia juga tak mau blak-blakan menyebut darah palsu dan mempersilahkan para warganet menilai sendiri kebenarannya.
Baca Juga: Jamal Mirdad Tersandung Kasus Penggelapan, Bunuh Diri Ayu Aulia Cuma Setingan?
"Ah saya tidak tahu ya (cat atau darah) saya juga ini, silahkan teman-teman lihat sendiri. Ada perbedaan enggak?," ujarnya.
Seperti diketahui, artis Ayu Aulia lakukan percobaan bunuh diri pada Selasa 22 Februari 2022 di apartemem miliknya.
Artis yang dikabarkan dekat dengan Zikry Daulay tersebut menyayat tangannya hingga berdarah-darah di apartemennya.
Dari keterangan kerabatnya, diketahui artis berusia 28 tahun ini sudah beberapa hari murung usai hubungannya dengan Zikri Daulay kandas
Berita Terkait
-
Ayu Aulia Bongkar Chat Revelino Tuwasey ke Lisa Mariana Soal Anak, Ridwan Kamil Diuntungkan
-
Mantan Muncikari Ragukan Ayu Aulia Setop Jadi Ani-Ani: Kalau Taubat, Makan dari Mana?
-
Profil Revelino Tuwasey, Lelaki yang Mengaku Ayah Kandung Anak Lisa Mariana
-
Di Depan Feni Rose, Ayu Aulia Bantah Kenalkan Lisa Mariana ke Ridwan Kamil: Justru Dia DM Duluan
-
Ayu Aulia Lakukan Investigasi, Temukan Sosok Diduga Ayah Kandung Anak Lisa Mariana
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025