SuaraRiau.id - Pernyataan Doddy Sudrajat kerap menuai sorotan publik. Baru-baru ini, ia mengungkapkan rasa rindunya kepada sang cucu, Gala Sky.
Ayah Vanessa Angel itu mengaku sudah sekitar dua bulan tidak berjumpa dengan cucunya yang kini tinggal bersama keluarga Haji Faisal.
"Kangen pasti. Pingin ajak Gala jalan-jalan ke Ancol. Tapi, enggak apa-apa. Nanti lain waktu Daddy coba ke sana," ujar Doddy Sudrajat dikutip dari MataMata.com.
Doddy Sudrajat pun membeberkan rencana mendidik Gala Sky ke depan. Ia mengarahkan sang cucu untuk menjadi penghafal Alquran.
"Dimasukkan ke guru ngaji penghafal Alquran," kata dia dikutip dari YouTube Sambel Lalap.
Dengan demikian, keinginan suami Puput Sudrajat untuk menjadikan Gala Sky penghafal Alquran bisa terwujud.
"Pingin juga sih Gala jadi penghafal Alquran," tuturnya.
Doddy Sudrajat berharap, Gala Sky tumbuh menjadi anak saleh yang bisa mendoakan Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah.
"Semoga dia menjadi anak saleh, itu yang terpenting. Bisa mendoakan Mami Papinya," pungkasnya.
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan komentar dan respon yang beragam. Ada netizen yang ketus meminta Doddy Sudrajat introspeksi diri sebelum mewujudkan niatnya menjadikan Gala Sky penghapal Alquran.
"Dalam hatinya sebenarnya pingin Gala jadi artis, biar dapat cuan seperti almarhumah," tulis seorang netizen.
"Introspeksi dulu, hentikan semua drama dan fitnah," sahut warganet.
"Masih kecil sudah diatur seperti robot, kasian Gala," balas netizen lain.
Berita Terkait
-
5 Drama China Genre Romance yang Dibintangi Gala Zhang, Seru!
-
5 Rekomendasi Drama China Genre Misteri yang Dibintangi Gala Zhang
-
Tayang di WeTV, Ini Sinopsis Drama China Live or Love?
-
Curhatan Hati Gala Sky Rayakan Lebaran, Ingin Vanessa Angel Hidup Lagi
-
Curhat Kesulitan Ketemu Gala Sky Jelang Lebaran 1446 H, Mayang Tuai Sorotan
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025
-
Dinas PU Siak Dipanggil Buntut Warga Keluhkan Air Minum Berlumpur dan Bau