SuaraRiau.id - Artis lawas serba bisa Dorce Gamalama meninggal dunia di di Rumah Sakit Pusat Pertamina, Simprug, Jakarta pada Rabu (16/2/2022) pukul 07.30 WIB.
Kabar Dorce meninggal disampaikan sahabat Dorce Gamalama, Hetty Sunjaya. Mendiang Dorce meninggal karena Covid-19.
Sejumlah ucapan duka meninggalnya Dorce pun mengalir dari rekan, tokoh dan warganet. Tak terkecuali pendakwah Gus Miftah.
Dalam laman Instagram pribadinya, Gus Miftah ikut berbelasungkawa atas meninggalnya artis yang kerapa disapa Bunda Dorce itu.
Gus Miftah mendoakan agar Dorce Gamalama diampuni dosa-dosanya dan dimaafkan semua kesalahannya.
"Inna lilla Wa Inna ilaihi rojiun
Turut berduka cita dan bela sungkawa se dalam dalamnya atas meninggalnya Dorce ( Dedi Yuliardi Ashadi ) pada hari ini, semoga almarhum diampuni segala dosa-dosanya, dimaafkan semua kesalahannya dan dilipatkan gandakan semua amal baiknya, mendapatkan derajat husnul khotimah dan dijadikan surga sebagai tempat kembalinya.
Lahul fatihah……" tulis Gus Miftah di Instagram, dilihat pada Rabu (16/2/2022).
Ucapan duka Gus Miftah pun mendapat komentar netizen.
Sebelumnya, kabar meninggalnya Dorce Gamalama dibenarkan Hetty Sunjaya yang mengatakan bahwa Dorce meninggal karena Covid-19.
"Iya jam 07.30 pagi meninggal. Beliau kena Covid-19 hampir 3 minggu di rumah sakit," ujar Hetty saat dihubungi wartawan.
Hetty mengatakan bahwa kondisi kesehatan Dorce sempat menurun dan tidak sadarkan diri sehingga langsung dilarikan ke RSPP, Simprug.
Berita Terkait
-
Dari Aura Kasih Untuk Dedi Mulyadi: Wilujeung Tepang Taun Kang
-
Dedi Mulyadi Dijodohkan dengan Aura Kasih? Gus Miftah: Siapa Tahu...
-
Gus Miftah Turun Tangan soal Kisruh Nasab Habib, Ingatkan Bahaya Politik Identitas
-
Beda Adab Letkol Teddy Bertemu Gus Miftah dan Ustaz Adi Hidayat, Ada yang Cium Tangan
-
Gus Miftah Sentil Fenomena 'Kabur Aja Dulu': Mencintai Negara Itu Bagian dari Iman
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025