SuaraRiau.id - Kemesraan Prilly Latuconsina dan Reza Rahadian kembali tertangkap kamera. Momen kebersamaan mereka membuat keduanya disebut punya hubungan istimewa.
Prilly Latuconsina pun mengunggah momen diberi buket bunga oleh lawan mainnya di web series 'My Lecturer My Husband' itu.
Dalam video tersebut, Prilly yang sedang berada di sebuah tempat makan itu mendadak dihampiri Reza yang membawa buket bunga. Melihat keberadaan Reza, Prilly langsung kaget.
Prilly Latuconsina merasa tersentuh melihat bunga tersebut. Reza lantas mengecup kening dan memeluk aktris keturunan Sunda - Ambon tersebut.
"Cinta terbaik adalah yang tak terduga. Kamu bertemu mereka oleh takdir dan itu adalah koneksi alami," tulis Prilly dalam bahasa Inggris dikutip dari MataMata.com.
Gegara video dan juga tulisan Prilly, ia diduga siap go public soal hubungannya dengan Reza Rahadian. Para netizen pun menyerbu kolom komentar.
"Semoga berjodoh," tulis netizen.
"Cocok banget, seriusss," sahut lainnya.
"Hayooo pacaran beneran ya," goda netizen.
"Bismillah jadian, cocok banget, semoga jodoh, amiin," timpal lainnya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Omara Esteghlal Antusias Jajal Scuba Diving karena Prilly Latuconsina, Berapa Sih Biayanya?
-
Dulu Dipacari Maxime, Omongan Prilly ke Luna Maya Viral: Aku Lebih Baik dari Kekasihmu Sekarang
-
Doa Tulus Reza Rahadian untuk Luna Maya dan Maxime: Semoga Ini yang Pertama dan Terakhir!
-
Ikut Senang Luna Maya dan Maxime Bouttier Menikah Besok, Reza Rahadian Kirim Doa Menyentuh
-
Bikin Gemas, Intip Video Lawas Prilly Latuconsina dan Omara Esteghlal Sebelum Pacaran
Terpopuler
- Selamat Datang Shin Tae-yong! Tak Sabar Bertemu di Bali Jelang TC Timnas Indonesia
- Selamat Tinggal Ole Romeny dan Marselino Ferdinan, Bos Oxford Kasih Isyarat
- Pemain Asing PSM Makassar: Sepak Bola Indonesia Hanya Cocok untuk Cari Uang, Bukan Main Serius
- Selamat Datang Mauro Zijsltra! Mau Sumpah WNI Timnas Indonesia Debut di Tim Senior FC Volendam
- 7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 6 GB Terbaik Mei 2025
Pilihan
-
Lagi! Sidang Mediasi Dugaan Ijazah Palsu Jokowi Deadlock, Ini Penyebabnya
-
3 Laga Penentu Nasib: Ong Kim Swee Tekankan Ujian Mental Persis Solo!
-
Erick Thohir Bongkar Strategi Jitu Alasan TC Timnas Indonesia Berlangsung di Bali
-
5 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp1 Jutaan, RAM 4GB Dijamin Gak Ngelag
-
Nusron Ungkap Satu Keluarga Kuasai Tanah Seluas Dua Kali Jakarta, Ini Daftar 9 Raja Properti di RI
Terkini
-
Selamat! Transferan DANA Kaget Untukmu yang Sedang Butuh Uang
-
Komitmen Hijau di Wilayah Operasi, PHR Rajut Asa Habitat Lutung Kokah
-
Harga Emas di Pegadaian Naik Serentak, Antam Tembus Rp2 Jutaan
-
Link DANA Kaget Hari Ini: Tinggal Klik, Auto Ditransfer Ratusan Ribu
-
Emas Antam Hari Ini Makin Meroket, Jadi Rp1,956 Juta per Gram