Scroll untuk membaca artikel
Eko Faizin
Selasa, 28 Desember 2021 | 13:03 WIB
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong. [dok. PSSI]

Tak hanya dari Timnas Indonesia, Tim Vietnam juga mengeluhkan hal yang sama terkait penyediaan makanan para pemain.

Pelatih Vietnam, Park Hang Seo sebelumnya protes timnya hanya makan nasi kotak dan tidak ada menu daging babi di Piala AFF.

Timnas Indonesia berhasil lolos ke final Piala AFF 2020. Di laga final, Timnas Indonesia akan menghadapi Thailand dalam pertandingan dua leg yang akan digelar di Stadion Nasional, Singapura, pada Rabu (29/12/2021) dan Sabtu 1 Januari 2022.

Load More