SuaraRiau.id - Wali Kota Bandung Oded M Danial meninggal dunia saat menjalani kegiatan salat Jumat di Masjid Mujahidin, Bandung pada hari Jumat (12/10/21).
Mendiang Oded M Danial direncanakan akan menjadi khatib salat Jumat di masjid tersebut. Namun, sebelum itu terlaksana, ia menghembuskan nafas terakhir.
Ucapan duka datang dari berbagai kalangan, termasuk Oki Setiana Dewi.
Lewat instagram, Oki membagikan kenangan berupa foto keluarganya bersama pria yang kerap disapa Mang Oded.
Kakak Ria Ricis itu juga mengunggah video saat Mang Oded ditandu ke luar masjid. Oki menuliskan ucapan duka di kolom caption.
Ia merasa iri melihat akhir hidup Mang Oded yang meninggal saat melaksanakan ibadah.
"Akhir hidup yang membuat iri.. di hari terbaik, di tempat terbaik, pada aktivitas terbaik…," tulis Oki dikutip dari MataMata.com.
"@mangoded_md , Walikota Bandung kembali kepada Allah pada hari Jumat, saat shalat sunnah, menjelang mengisi khutbah Jumat dan saat hendak menjadi khotib Jumat…," imbuhnya.
"Innalilahi wa innailaihi rojiun.. Semoga Alloh SWT karuniakan kesabaran dan ketabahan untuk Ummi @sitimuntamah_oded dan keluarga besarnya..," tutup Oki.
Dikertahui, Wali Kota Bandung Oded M Danial dinyatakan wafat terindikasi terkena serangan jantung. Ia meninggalkan seorang istri dan 7 orang anak.
Direktur Utama Rumah Sakit Muhammadiyah Kautsar Boesoiri kondisi tubuh Wali Kota Oded sudah menunjukkan sejumlah tanda-tanda telah meninggal dunia saat datang ke Unit Gawat Darurat.
"Diperiksa nadinya sudah tidak teraba, dan pupilnya sudah melebar, itu adalah tanda tanda beliau tidak ada. Kalau mendadak gitu kemungkinan jantung," kata Kautsar Boesoiri dikutip dari Antara, Jumat (10/12/2021).
Berita Terkait
-
Disebut Hari Baik, Ini 4 Tokoh yang Wafat di Hari Jumat Seperti Wali Kota Bandung
-
Malam Ini, Jenazah Mang Oded Dimakamkan di Tanah Kelahirannya, Tasikmalaya
-
Apa Keutamaan Meninggal di Hari Jumat Menurut Islam?
-
LENGKAP Kronologi Wali Kota Bandung Oded M Danial Meninggal Dunia
-
Mantan Wapres JK Melayat Almarhum Wali Kota Bandung Oded M Danial
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
Terkini
-
SF Hariyanto Bantah Jadi Saksi Pelapor Terkait OTT Gubernur Abdul Wahid
-
'Jatah Preman' ala Abdul Wahid, Perpanjang Riwayat Korupsi Gubernur Riau
-
5 Mobil Bekas Mudah Dikendalikan: Terbaik untuk Pemula, Irit dan Nyaman
-
4 Daftar Mobil Matic Bekas Merek Toyota Paling Cocok buat Harian Keluarga
-
5 Mobil Daihatsu Matic Bekas untuk Pemula: Ekonomis, Bandel buat Harian