SuaraRiau.id - Seseorang bisa punya kecenderungan menjadi sosok yang menyebalkan dan tidak disukai banyak orang.
Sifat-sifat tersebut dapat dikaitkan dengan astrologinya. Berdasarkan astrologi, ternyata ada beberapa zodiak yang mimiliki sifat yang tidak disenangi orang. Siapakah mereka?
Berikut Tiga Zodiak yang umumnya punya sifat menyebalkan
1.Leo
Baca Juga: Ramalan Zodiak 3 Desember 2021: Biar Semangat, Pisces Boleh Mentraktir Diri Sendiri
Zodiak yang dilambangkan oleh Singa ini disebut sosok yang egois, keras kepala, dan sombong. Tiga paket lengkap sifat buruk yang ada di zodiak ini membuat orang di sekeliling membencinya. Sosok Leo juga dikenal suka pamer, mudah marah, dan hanya mementingkan dirinya sendiri. Namun hal tersebut dilakukan Leo semata-mata karena ingin mendapatkan perhatian dari orang di sekitarnya karena Leo bisa memiliki energi untuk menjalani kehidupan.
2.Gemini
Sudah tak heran lagi jika Gemini menjadi salah satu zodiak yang paling banyak dibenci orang. Zodiak ini kerap ingkar janji, tidak bisa dipercaya, dan sangat mood swing. Gemini juga dikenal bermuka dua, zodiak satu ini dapat dengan lihai menunjukkan kepalsuan demi menguntungkan dirinya.
Selain itu, Gemini juga dianggap teman yang mudah sekali berubah bisa sewaktu-waktu baik dan bisa berubah jadi bersikap buruk seketika. Gemini juga tak pandai memahami dirinya sendiri, ia tak mudah memutuskan sesuatu karena berbagai pertimbangan.
3.Scorpio
Baca Juga: Zodiak Kesehatan Jumat 3 Desember 2021: Scorpio, Olahraga Bikin Fokusmu Lebih Tajam!
Zodiak ini dikenal memiliki sifat manipulatif, pendendam, dan suka berbohong. Perkataan Scorpio tidak dapat sepenuhnya dipercaya, sebab kata-katanya sering dipelintir sehingga sulit untuk membedakan mana yang benar dan salah. Scorpio senang memendam perasaan sendirian dan sangat handal menutupi rahasianya rapat-rapat.
Berita Terkait
-
Ramalan Zodiak Hari Ini Jumat 18 April 2025, Gemini Butuh Me Time!
-
Ramalan Zodiak Besok Kamis 17 April 2025, Aries Harap-Harap Cemas?
-
3 Zodiak Paling Beruntung Hari Ini 12 April 2025, Siapa Saja?
-
Ramalan Zodiak Hari Ini 11 April 2025, Energi dan Peluang Baru Menanti!
-
Ramalan Zodiak Hari Ini, Aries Kewalahan Kerja?
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025