SuaraRiau.id - Istri Ustaz Solmed, April Jasmine beberapa hari ini menuai perhatian usai menunjukkan motor gede (moge) miliknya di media sosial.
Gara-gara itu, April Jasmine mendapat banyak tanggapan miring. Sebagian beranggapan, keluarga Ustaz Solmed seharusnya bergaya hidup yang lebih sederhana.
Ustaz Solmed mengaku tak ambil pusing menanggapi perihal yang dialami istrinya, April Jasmine. Bahkan ia beranggapan bahwa atas kejadian itu berarti istrinya masih diperhatikan banyak orang.
Dalam kanal Youtube Hitz Infotainment, sang ustaz menyampaikan bahwa bersyukur ternyata ada yang masih kenal lantaran masih ada yang perhatikan.
“Bagus saya bilang, bagus berarti kamu masih terkenal. Buktinya kamu diperhatikan,” ujar Ustaz Solmed dikutip dari Hops.id--jaringan Suara.com, Minggu (28/11/2021).
Dia menjelaskan, ada sebagian orang di luar sana yang sibuk mencari perhatian, namun tak mampu mendapatkannya. Sementara istrinya, cukup naik moge saja, sudah diperhatikan banyak orang.
“Yang sedih itu sudah ngapa-ngapin, tapi nggak ada yang merhatiin. Jangankan memuji, caci maki saja orang kayaknya rugi,” ucap Ustaz Solmed.
“Makanya saya bilang, berarti kamu masih terkenal, masih diperhatikan. Itu tandanya kamu masih punya gaung. Karena saya lihat biasa saja duduk di motor, dia videokan di motor, nggak ada salahnya,” imbuhnya.
Lebih lanjut, Ustaz Solmed juga menyampaikan apa yang salah dengan mengunggah kegiatan bermoge di media sosial?
Sebab, menurutnya, kendaraan berbanderol mahal tersebut ditebus menggunakan uangnya sendiri. Sehingga, apa yang perlu dipermasalahkan?
Berita Terkait
-
Mesin Moge, Top Speed Kalah dari Yamaha XMAX: Intip Motor Ridwan Kamil yang Disita KPK
-
Tampang Garang Ala Moge, Fitur Canggih Bak XMAX: Intip Pesona Skutik Premium Pesaing Honda PCX
-
Curhat April Jasmine, Ustaz Solmed Jarang Pulang Saat Ramadan Bak Bang Toyib
-
Taksiran Tarif Ceramah Ustaz Solmed, Disebut Istri Jarang Pulang Jelang Lebaran: Bang Toyib
-
DNA Moge Terpancar, Harga Lebih Murah dari Yamaha XMAX: Ini Motor Sport Terbaru dari Suzuki
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025
-
Dinas PU Siak Dipanggil Buntut Warga Keluhkan Air Minum Berlumpur dan Bau