SuaraRiau.id - Alvin Faiz akhirnya meminta maaf terkait polemik yang melibatkan mantan istrinya, Larissa Chou dengan Henny Rahman.
Sebelumnya, istri Alvin Faiz, Henny Rahman juga sudah minta maaf ke Larissa. Hal ini disampaikan oleh asisten Larissa, Adit.
Menurut Adit dalam kanal YouTube Intens Investigasi, semua sudah saling memaafkan sekarang.
"Malam itu (pemberitaan viral) saya langsung menelepon Alvin sebagai perantara untuk meminta maaf dan Alvin juga sudah meminta maaf kepada Larissa melalui saya," kata Adit dikutip dari MataMata.com, Kamis (18/11/2021).
Alvin Faiz sebetulnya ingin meminta maaf ke Larissa Chou secara langsung. Namun, selama ini komunikasi Larissa ke pihak Alvin selalu melalui perantara.
"Niatnya minta maaf langsung ke Larissa, tapi belum," ujarnya.
Disinggung soal hubungan Larissa Chou dan Alvin Faiz saat ini, Adit mengaku tak tahu. Hanya saja, ia berharap kedua keluarga tersebut bisa akur demi anak.
"Mungkin sudah baik, saya cuman bisa menyampaikan bahwa semoga hubungannya lekas baik dan tidak melebar kemana-mana, karena ada anak kan," kata Adit yang dulunya sebagai manajer Alvin.
Sebelumnya, Larissa Chou di media sosial ungkap pesan singkat (sms) dari Henny Rahman.
Kepada Larissa, Henny bilang kalau dirinya lebih baik dan cantik. Karenanya, Henny memastikan tak akan cemburu pada mantan istri Alvin itu.
Bawa-bawa fisik, ibunda Larissa sampai ikut campur dan bersuara di media sosial. Suasana makin panas setelah Henny yang kini jadi istri Alvin juga balas menyindir.
Berita Terkait
-
Bantah Dukung 02, Larissa Chou Tegas Tak Pernah Kampanyekan Paslon Mana Pun
-
Larissa Chou Pakai Hijab Pendek sambil Joget TikTok, Warganet Langsung Protes: Enggak Cocok, Ci
-
Peringati Hari Ayah, Fairuz A Rafiq dan Larissa Chou Kompak Tak Singgung Mantan Suami
-
Miris! Sedang Hamil Tua, Cut Intan Nabila Ternyata Pernah Curhat dengan Larissa Chou: Pernikahanku di Ujung Tanduk
-
Sama-Sama Dukung Cut Intan Nabila, Intip Beda Bantuan Henny Rahman dan Larissa Chou
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- TIPU UGM Daftarkan Gugatan Dugaan Ijazah Palsu Jokowi ke Pengadilan
- Rebut Mic dari Pengacara, Adab Lisa Mariana Kena Sentil Psikolog: Emang Ini Sinetron?
Pilihan
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
-
Tanpa Tedeng Aling-aling, Pramono Sebut Bank DKI Tidak Dikelola Profesional: Banyak Kasus Terus!
-
5 HP Murah Mirip iPhone 16: Harga Mulai Sejutaan, Bikin Orang Terkecoh!
-
Kiprah La Nyalla Mattalitti Saat Geger Geden PSSI Kini Rumahnya Digeledah KPK
Terkini
-
67 Bus TMP Mangkrak, Wali Kota Agung Meradang: Tiap Tahun Rp33 M Tak Ada Hasilnya
-
6 Personel Polres Dumai Diperiksa Buntut Polisi Meninggal di Tempat Hiburan
-
Transferan Uang Belanja, Silakan Ambil DANA Kaget Gratis Siang Ini
-
Pajak untuk Bangun Kota, Wawako Pekanbaru Minta Warga Tunaikan Kewajibannya
-
Kejutan Saldo DANA Kaget Gratis Hari Ini, Bisa Buat Tambahan Traktir Ngopi