SuaraRiau.id - Mantan pesulap Deddy Corbuzier kerap menjadi sorotan publik. Kali ini, ia kembali jadi perbincangan lantaran dirinya dilantik sebagai duta komponen cadangan alias komcad.
Gara-gara itu viral di media sosial, Deddy Corbuzier akhirnya turut membagikan langsung potret dirinya hormat pada Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto.
Mengutip MataMata.com, setidaknya ada tiga foto yang dibagikan oleh Deddy Corbuzier di akun Instagram.
Tak banyak yang dituliskan Deddy Corbuzier pada unggahan tersebut. Ia hanya menyematkan emotikon love serta bendera Indonesia.
Selain potret Deddy Corbuzier hormat kepada Prabowo, ada juga foto yang memperlihatkan momen ketika Prabowo membantu Deddy Corbuzier memakai seragam loreng.
Potret Deddy Corbuzier hormat kepada Prabowo saat dilantik menjadi duta komcad itu langsung membuat netizen dan rekan artis heboh berkomentar.
Ada yang memuji, tapi tak sedikit yang salfok pada penampilan gagah Deddy Corbuzier.
"Loe keren master," tulis Ivan Gunawan.
"Hehe dikeluarin juga nih foto," komentar Saraswati.
"Udah bocor soalnya." ucap Deddy Corbuzier.
Berita Terkait
-
Nakba Jilid 2? Pakar Peringatkan Prabowo Soal Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
-
Ini Wanti-wanti DPR ke Prabowo terkait Rencana Tampung Warga Gaza
-
Presiden Prabowo Tegaskan Evakuasi 1.000 Warga Gaza Bukan Relokasi! Ini Misinya...
-
Mardani Ali Sera 'Warning' Presiden Prabowo Soal Evakuasi Warga Gaza: Lebih Baik Bangun RS di Sana
-
Nadin Amizah Berani Sentil Rencana Prabowo Evakuasi Warga Gaza
Terpopuler
- Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
- Agama Titiek Puspa: Dulu, Sekarang, dan Perjalanan Spiritualnya
- Lisa Mariana Ngemis Tes DNA, Denise Chariesta Sebut Tak Ada Otak dan Harga Diri
- 6 Perangkat Xiaomi Siap Cicipi HyperOS 2.2, Bawa Fitur Kamera Baru dan AI Cerdas
- Kang Dedi Mulyadi Liburkan PKL di Bandung Sebulan dengan Bayaran Berlipat
Pilihan
-
Profil CV Sentosa Seal Surabaya, Pabrik Diduga Tahan Ijazah Karyawan Hingga Resign
-
BMKG Bantah Ada Anomali Seismik di Bogor Menyusul Gempa Merusak 10 April Kemarin
-
6 Rekomendasi HP Rp 4 Jutaan Terbaik April 2025, Kamera dan Performa Handal
-
5 Rekomendasi HP Rp 2 Jutaan Snapdragon, Performa Handal Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Diwarnai Parade Gol Indah, Borneo FC Tahan Persib Bandung
Terkini
-
Warga Pekanbaru Tetap Buru Emas Batangan Meski Harga Meroket
-
Polisi Meninggal di Tempat Hiburan Malam Dumai
-
Didukung BRI, Warung Legendaris di Beringharjo Panen Untung Saat Libur Lebaran
-
Omzetnya Kini Ratusan Juta, Ini Sukses Kisah Andara Cantika Indonesia Berkat BRI
-
Jalan Lobak yang Amblas Diperbaiki, Dishub Pekanbaru Terapkan Rute Satu Arah