SuaraRiau.id - Pertandingan rival satu provinsi, antar kesebelasan PSPS Riau versus KS Tiga Naga dalam laga Liga 2 Indonesia berlangsung sengit dan menegangkan.
Kedua kubu dengan para punggawa terbaiknya tampak unjuk kemampuan mengolah si kulit bundar di Stadion Gelora Jakabaring Palembang, Selasa (12/10/2021).
Kick off dimulai pukul 18.15 WIB. Pada babak pertama, ritme adu teror menghiasi jalannya pertandingan.
Beberapa kali PSPS Riau menekan penyerangan ke gawang Laskar Lancang Kuning namun belum berhasil menjebolnya.
Tak mau kalah, begitupun sebaliknya, klub yang diisi pemain-pemain muda KS Tiga Naga bolak-balik menyerang dari sisi sayap.
Namun tak disangka, pada menit ke 42, juru gedor PSPS Riau Andre Abubakar bernomor punggung 11 lebih dulu mencetak gol ke mulut gawang Tiga Naga.
Pemain asal Ternate ini berhasil mengelabui kiper Tiga Naga Jefri Wibowo yang keduluan maju melewati garis area penjaga gawang.
Hingga turun minum babak pertama, skor 1-0 diperoleh PSPS Riau atas KS Tiga Naga di Stadion kebanggaan masyarakat Palembang tersebut.
Memasuki babak kedua, pertandingan semakin tegang dengan diturunkannya Nico Malau, pemain tertua di Laskar Lancang Kuning yang pada laga sebelumnya mengoyak gawang PSMS Medan.
Namun tak berselang lama, pada menit ke 59, back KS Tiga Naga Alan Sabilah membuat kesalahan di dalam kotak penalti, sehingga sepakan maut dari buah penalti tak di sia-siakan eksekutor Novrianto. Skor pun berubah menjadi 2-0.
Berita Terkait
-
Siapa Pemilik Sumut United? Ternyata Anggota Exco PSSI Arya Sinulingga
-
Statistik Mentereng Boaz Solossa di Liga 2, Dipanggil Patrick Kluivert ke Timnas Indonesia?
-
3 Pelatih Lokal yang Sukses Bawa Klub Liga 2 Promosi ke Liga 1 Musim Depan
-
Liga 2 Bakal Pakai VAR, Sejumlah Wasit dan Asisten Langsung Dapat Pelatihan
-
Liga 2 Musim Depan Full Pakai VAR, Bagaimana Soal Wasitnya?
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025