SuaraRiau.id - Kontingen atlet senam Riau yang telah berjuang dalam Pekan Olahraga Nasional atau PON Papua 2021 tiba di Pekanbaru, Kamis (7/10/2021).
Atlet senam tersebut telah mengharumkan nama Riau dengan meraih 3 medali emas, 3 medali perak dan 2 medali perunggu.
Kedatangan para atlet tersebut disambut langsung oleh Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Kadispora) Riau, Boby Rachmat.
Kadispora Riau menyampaikan ucapan bangga dan apresiasinya kepada para atlet senam Provinsi Riau. Menurutnya, ini merupakan prestasi yang luar biasa bagi Provinsi Riau.
"Tentu bangga atas medali yang diraih, karena berkat usaha dan latihan yang keras serta fokus pada pertandingan di Papua kemarin," ucapnya.
Boby mengungkapkan, para atlet Riau telah berusaha dan latihan dengan keras, sehingga pencapaian atlet senam Riau sesuai dengan target yang telah ditetapkan.
Ia berharap kedepannya pembinaan cabor (cabang olahraga) senam tetap dirancang dengan lebih baik agar prestasi di event selanjutnya bisa dipertahankan dan ditingkatkan.
"Tentu Pemprov Riau akan memberikan apresiasi dengan bonus yang telah disiapkan sesuai dengan pencapaian prestasi atlet," tutupnya.
Tag
Berita Terkait
-
Berpartisipasi di PON Papua, Satu Pelatih Cabor Sepatu Roda DIY Positif Covid-19
-
PON Papua: Kandaskan Papua Barat, Voli Putra DKI Jakarta Buka Jalan ke Final
-
Sepak Bola PON Papua: Hadapi Aceh, Pelatih Sumatera Utara Waspadai Hal Ini
-
PON Papua: Tampil Menggila, Panjat Tebing Jateng Borong Dua Medali Emas
-
Kisruh Uang Saku Atlet Muaythai PON Papua, Ini Kata KONI-Pengkab Bengkalis
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
Terkini
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
4 City Car Bekas di Bawah 50 Juta untuk Pemula, Keunggulan dan Kekurangannya
-
5 Mobil Bekas 7 Seater 100 Jutaan, Pilihan Logis untuk Pensiunan dan Lansia
-
5 Daftar Mobil Bekas Diesel 4x4 Populer di Indonesia, Bandel untuk Segala Medan
-
3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Komunitas Anak Muda: Kabin Luas, Irit dan Fungsional