SuaraRiau.id - Sebuah potongan ceramah terkait pemain sepakbola menjadi perbicangan warganet. Bukan karena skor pertandingan klub yang menang, melainkan soal sosok pemainnya yang nonmuslim.
Dalam video singkat tersebut, sang ustaz menyatakan bahwa umat Islam tak boleh mengidolakan pemain bola nonmuslim.
Apalagi, kata dia, sampai membeli berbagai pernak-perniknya seperti foto maupun seragam tim. Video itupun lalu mengundang reaksi beragam dari warganet.
Rekaman berdurasi 30 detik itu berisi ceramah Ustaz Yazid Jawas yang diunggah di Instagram pegiat media sosial Permadi Arya alias Abu Janda.
“Kata ustaz ini, muslim yang ngefans sama Cristiano Ronaldo masuk golongan munafik. Bagaimana menurut saudara dan warga IG?” tulis caption Abu Janda, dikutip Hops.id--jaringan Suara.com, Rabu (6/10/2021).
Sebagaimana diketahui, sepakbola menjadi salah satu olahraga yang disukai di dunia. Peminat sepakbola di Indonesia, bahkan menjadi salah satu terbanyak di dunia.
Tak hanya olahraganya, pemainnya banyak digandrungi, terutama pesepakbola papan atas mancanegara. Segala pernak-pernik idola sepakbola pun terkadang dikoleksi.
Namun, namun bagi Ustaz Yazid, ngefans pemain bola nonmuslim merupakan perbuatan terlarang.
“Antum menyukai pemain bola kafir, boleh enggak? Enggak boleh!” ujar Ustaz Yazid dari balik mimbar.
Bukan hanya itu, dia menambahkan, memajang foto dan mengenakan kaos pemain bola nonmuslim juga tak diperbolehkan. Sebab, jika hal tersebut dilakukan, maka umat Islam sama saja telah membela golongan kafir.
Berita Terkait
-
Dari Kampus ke Kompetisi: Ribuan Alumni ITB Ramaikan Kahf IA-ITB Cup dengan VAR Minimalis.
-
Eduardo Almeida Dukung Peningkatan Kualitas Sepak Bola Indonesia, Mengapa?
-
Dari Kudus ke Panggung Asia, 2 Tim Putri Indonesia Siap Berlaga di Singapura
-
Hadapi Singapura hingga UEA, 24 Pemain Jebolan MilkLife Soccer Challenge Siap Berjuang di Asia
-
Pelatih Jerman Gembleng 24 Pesepak Bola Putri Indonesia Jelang JSSL Singapore 7s 2025
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025