SuaraRiau.id - Nama pedangdut Aty Kodong kembali menjadi perhatian usai terlihat mengomentari foto Instagram Inul Daratista.
Awalnya, Inul Daratista membagikan foto sedang berpose yoga. Lantas Aty menginginkan bisa berpose seperti Inul dalam foto tersebut.
"Aku mau seperti itu ibu ratu, bisa nggak yach," tulis Aty Kodong di kolom komentar seperti dkutip dari Matamata.com, Sabtu (28/8/2021).
Sontak balasan Inul langsung menarik perhatian.
"Susahlah kau kodooong. Puasa mulut dulu wkwkwkwk," balas Inul.
Netizen langsung menduga jika istri Adam Suseno itu menyindir Aty yang kerap dianggap julid dengan artis-artis lain.
"Langsung kena mental ga tuch si Kodong," tulis netizen.
"Bagus banget bunda inullll, wkwkwkw kena mental," timpal lainnya.
"Hahahaa kodong, Inul aja kesel sama kau," sahut yang lain.
"Kalo mau memperbaiki fisikmu perbaiki dulu hati dan mulutmu kodong," timpal netizen.
Berita Terkait
-
Rizky Billar Sindir Pengacara dan Oknum Coklat yang Bikin Gaduh Rumah Tangganya Dulu
-
Inul Daratista Nyekar Peringati 7 Hari Kematian Titiek Puspa, Makam Sang Musisi Tuai Sorotan
-
Inul Daratista Mau Karya Warisan Titiek Puspa Tetap Hidup
-
Ada Peran Titiek Puspa di Balik Rambut Palsu yang Jadi Ciri Khas Inul Daratista
-
Inul Daratista Dapat Warisan Luar Biasa dari Titiek Puspa, Harus Disimpan Baik-baik
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025
-
Dinas PU Siak Dipanggil Buntut Warga Keluhkan Air Minum Berlumpur dan Bau