SuaraRiau.id - Youtuber Muhammad Kece baru-baru ini menjadi pembicaraan publik lantaran dianggap menghina Nabi Muhammad SAW serta menistakan agama Islam.
Muhammad Kece diketahui seorang murtad atau keluar dari agama Islam. Ternyata, ia pernah dilaporkan sejumlah aliansi ulama di Jawa Timur.
Laporan itu merupakan buntut konten YouTuber tersebut dengan menjelek-jelekkan Islam, kitab kuning, ulama, serta pondok pesantren.
Banyak jejak digital di internet yang membuktikan laporan ini. Baru-baru ini Muhammad Kece kembali dikecam.
Muhammad Kece diduga telah menistakan agama Islam dengan menyebut Rasulullah dekat dengan jin. Ia diketahui berasal dari Jawa Barat namun tak ada informasi tepatnya dari mana.
"(Nabi) Muhammad ini dekat dengan jin, Muhammad ini selalu dikerumuni jin, Muhammad ini tidak ada ayatnya dekat dengan Allah," kata Muhammad Kece dikutip dari Batamnews.co.id--jaringan Suara.com.
Pernyataan Muhammad Kece tersebut membuat Majelis Ulama Indonesia (MUI) buka suara.
Tak hanya MUI, Ustaz Yusuf Mansur berharap aparat keamanan dapat bertindak cepat menangkap dan mengamankan Muhammad Kace.
Ustaz Yusuf Mansur menyatakan bahwa jika tidak cepat bertindak, Muhammad Kece bisa mendapatkan keadilan dari jalan lain sementara kerukunan beragama di Indonesia baik-baik saja.
"Jaga2 kerukunan ummat beragama juga yg udah cakep," kata Ustaz Yusuf Mansur.
Berita Terkait
-
3 Kasus yang Menjerat Irjen Napoleon, Terbaru Dia Divonis 1 Tahun Penjara
-
Muka Dilumuri Tinja, Jaksa Sebut Tindakan Keji Irjen Napoleon Bakal Diingat M Kece Seumur Hidup
-
Hal Meringankan Irjen Napoleon Dituntut 1 Tahun Bui, Dimaafkan M Kece usai Wajahnya Dilumuri Tinja
-
Lumuri Wajah Kece Pakai Kotoran Manusia, Irjen Napoleon Akui Itu Miliknya
-
Pak RT Ungkap Aksi Irjen Napoleon Lumuri Kotoran Manusia ke Muka M Kece: Mulut Kamu Najis Nistakan Agama Saya
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
Terkini
-
Pungut Retribusi Sampah secara Tunai di Pekanbaru Bisa Dilaporkan
-
Syamsuar Pesan Jangan Ada 'Dua Matahari' ke Gubri Wahid, Ini Maknanya dalam Kepemimpinan
-
Rumah Didatangi Gubri Wahid, Syamsuar Ngomongin 'Dua Matahari'
-
Harga Sayuran di Pekanbaru Naik 3 Kali Lipat, Cabai Tembus Rp120.000 usai Lebaran
-
Gubri Wahid Siap Lantik Afni dan Syamsurizal Jadi Bupati-Wakil Bupati Siak