SuaraRiau.id - Usai perceraiannya dengan Basuki Tjahja Purnama atau Ahok, Veronica Tan jarang update kabar dan muncul di tengah publik. Namun, baru-baru ini membagikan kabar bahagia.
Veronica Tan kini menggeluti dunia bisnis yaitu berjualan daging dengan nama usahanya Alpha Agro Indonesia.
Di postingan terbarunya, dia pun bercerita soal bisnis terbarunya. Veronica menunjukkan aksinya sang memotong daging sapi segar.
Ibu tiga anak ini pada postingannya Rabu (12/8/2021). Veronica kemudian menjelaskan suka dukanya dalam menjalani bisnis barunya ini.
"Nggak pernah terbayang akan menyukai dunia bisnis. Kalau ada yang bilang dunia bisnis itu mirip dengan seni, sepertinya ada benarnya," tulis Veronica dikutip dari Matamata.com.
"Mulai dari riset market, memilih product yang berkualitas, memastikannya tetap segar sampai di rumah konsumen, sampai ke mengurus karyawan yang harus menggunakan pendekatan hati dan perasaan. Tidak mudah, tapi selalu menarik untuk dikerjakan setiap hari," sambungnya.
Di akhir captionnya, Vero menyemangat pelaku bisnis untuk terus berkreasi, berinovasi dan beradaptadi dengan keadaan pandemi Covid-19 seperti sekarang.
Menariknya, netizen malah dibuat takjub dengan penampilan Veronica Tan yang makin cantik dan fresh.
Pujian dari netizen pun membanjiri kolom komentar postingan perempuan 43 tahun ini.
"Bu Vero dipoles makeup sedikit langsung beda banget ya, cantik banget," puji netizen.
Berita Terkait
-
Pergub ASN Jakarta Boleh Poligami, Wamen Veronica: Tak Rugikan Perempuan, Justru Persulit Perceraian
-
Hotman Paris Sandingkan Foto Ahok dan Firdaus Oiwobo: Gayanya Sama
-
Usai Periksa Ahok Terkait Kasus Korupsi Pertamina, Kejagung Bakal Panggil Nicke Widyawati dan Alfian Nasution?
-
Kedekatan Ayah Azizah Salsha dengan Tersangka Korupsi Pertamina: Pantas Gak Mau Ketemu Ahok
-
Ngaku Lebih Kaya dan Terkenal, Hotman Paris Sentil Ahok Lagi Gegara Kasus Pertamina: Saya Nggak Peduli Sama Dia!
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Game, Terbaik April 2025
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
Terkini
-
Pungut Retribusi Sampah secara Tunai di Pekanbaru Bisa Dilaporkan
-
Syamsuar Pesan Jangan Ada 'Dua Matahari' ke Gubri Wahid, Ini Maknanya dalam Kepemimpinan
-
Rumah Didatangi Gubri Wahid, Syamsuar Ngomongin 'Dua Matahari'
-
Harga Sayuran di Pekanbaru Naik 3 Kali Lipat, Cabai Tembus Rp120.000 usai Lebaran
-
Gubri Wahid Siap Lantik Afni dan Syamsurizal Jadi Bupati-Wakil Bupati Siak