SuaraRiau.id - Bintang Sinetron Ikatan Cinta, Amanda Manopo baru-baru ini bicara terkait perilaku settingan atau gimmick. Ia mengaku bahwa dirinya sangat tidak menyukai hal tersebut.
Amanda Manopo blak-blakan menanggapi hal itu ketika menjadi bintang tamu dalam vlog psikolog Poppy Amalya.
"Aku paling nggak suka settingan. Paling benci namanya settingan," tutur perempuan 21 tahun itu dikutip dari Matamata.com, Rabu (4/8/2021).
Amanda, awal mulanya membahas karier-nya di dunia akting, yang dimulai dari model iklan hingga bermain dalam film.
"Aku berani untuk ngata-ngatain orang, aku berani ngata-ngatain televisi, aku berani ngata-ngatain produser, sampai orang yang ngasih aku duit, aku berani ngata-ngatain mereka," ujar mantan Billy Syahputra tersebut.
Sebab, Amanda tidak mau hal-hal palsu tersebut mengganggu kehidupan aslinya.
"Karena aku nggak mau settingan, aku nggak mau kehidupan asliku diganggu dengan hal-hal bodoh seperti itu. Dan bener, aku ngelakuin, aku ngata-ngatain mereka, di televisi, di infotainment," kata dia.
Amanda Manopo percaya kalau rezeki sudah diatur oleh Tuhan. Amanda mengaku bahwa dirinya lebih mementingkan kebahagiaan daripada uang dalam hal bekerja.
"Sewaktu-waktu aku gak dipake oleh mereka, aku harus mencari kerjaan lain, karena umurku masih muda. Aku tidak mau menempatkan pekerjaan entertain ini jadi sesuatu yang diharuskan," akunya.
Berita Terkait
-
Pendidikan Prilly Latuconsina vs Amanda Manopo, Beda Pandangan Soal Wanita Independen
-
Berapa Honor Amanda Manopo dari Syuting? Ngaku Sering Beli Baju Cuma buat Sekali Pakai
-
Percaya Mitos, Amanda Manopo Pantang Berikan Kado Parfum, Begini Alasannya
-
Beda dari Prilly Latuconsina, Amanda Manopo Ogah Dicap Sebagai Wanita Independen
-
Konten Eksklusif Bocor, Arya Saloka Diduga Beri Kode Bakal Ajak Amanda Manopo ke Arab Saudi
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Hari Guru, Begini Jejak Kisah Guru di Balik Kesuksesan Para Engineer PHR
-
Pimpin Transformasi Hijau Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Review Smartphone iQOO Terbaru 2024 dan Spesifikasinya
-
Dukung Gaya Hidup Sehat, BRI dan OPPO Berkolaborasi di OPPO Run 2024
-
Jelang Pencoblosan, Kapolres Ajak Semua Paslon Pilkada Siak Olahraga Bersama