4. Sebagai Antibakteri
Tak hanya memiliki banyak antioksidan, keladi tikus juga memiliki zat antibiotik alami yang bisa mencegah dan menyembuhkan berbagai penyakit seperti flu dan batuk.
Ada dua jenis zat aktif yang berfungsi sebagai antibakteri pada keladi tikus yakni asam laurat yang berfungsi untuk menghalau bakteri masuk ke dalam tubuh dan asam kaprat yang berfungsi untuk membunuh bakteri yang telah masuk ke dalam tubuh.
5. Menyembuhkan Iritasi Dinding Lambung
Menurut penelitian dari Universita Malaya, Kuala Lumpur, dan Cyberjaya University College of Medical Science, Selangor, membuktikan bahwa ekstrak daun keladi tikus bisa melindungi mukosa dalam lambung dari penyebab iritasi pada dinding lambung yang dipicu oleh zat ethanol.
Untuk mendapat manfaat ini, Sobat Agri bisa mengkonsumsinya secara langsung atau dicampur dengan berbagai bahan campuran alami yang juga memiliki manfaat sebagai antikanker seperti kunyit putih dan daun sirsak.
Berita Terkait
-
Benarkah Makan Oatmeal Baik Untuk Penyembuhan Kanker?
-
Cara Menghilangkan Jerawat Secara Alami, Pakai Masker dengan 4 Bahan Ini
-
Obat Kanker Bisa Mencegah Covid-19 Makin Parah, Apa Itu?
-
Ilmuwan Israel Temukan Obat Covid-19 yang 96 Persen Efektif
-
Video di TikTok Bikin Nangis, Perempuan Berjerawat Itu Kini Berwajah Mulus
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Apa Kabar Kilang Minyak Dumai usai Terbakar? Ini Kata Kementerian ESDM
-
4 Zodiak yang Hidupnya Penuh Keberuntungan Menurut Astrologi
-
Bagi-bagi DANA Kaget Hari Ini, Ada 5 Link Khusus yang Harus Kamu Klaim
-
Intip Spesifikasi iPhone 17 Series, Berapa Harganya di Indonesia?
-
10 Prompt Gemini AI Edit Foto Sendiri dengan Tema Penjelajah Waktu