SuaraRiau.id - Tanaman hias keladi tikus selain untuk mempercantik pemandangan di halaman rumah ternyata mempunyai manfaat obat.
Tanaman famili araceae ini memang sejak lama dijadikan obat herbal dibeberapa negara seperti China, Bangladesh, Bhutan dan negara-negara di Asia Tenggara termasuk Indonesia.
Melansir Alodokter, di Indonesia, tanaman keladi tikus kerap digunakan sebagai pengobatan alternatif atau jamu yang dipercaya bisa mengobati beragam penyakit, mulai dari batuk, sesak napas, hingga infeksi paru-paru (pneumonia).
Dari sekian banyak penyakit yang diyakini bisa diobati dengan keladi tikus, ada satu penyakit yang terbilang paling mematikan, yaitu kanker. Itulah sebabnya, klaim bahwa keladi tikus dapat mengobati kanker ini cukup fenomenal.
Tanaman hias ini dinamakan keladi tikus lantaran bentuk daun hati dengan ujung yang runcing.
Sedangkan bunganya muncul pada roset akar berbentuk menyerupai eko tikus. Dengan panjang batang kurang lebih 16 cm. Pada bagian kelopak untuk bisa mengenali jenis keladi tikus biasanya memiliki warna kekuningan.
Mengutip laman Ringtimes, saat ini banyak pecinta tanaman baru menyadari manfaat menanam keladi tikus, karena memiliki khasiat yang dipercaya untuk obat.
Berikut ini sederet manfaat tanaman keladi tikus bagi kesehatan tubuh, dikutip dari Hops.id--jaringan Suara.com.
1. Obat Jerawat dan Bisul
Keladi tikus terkandung zat kimia bernama zat hepatoprotector dan immunomodulator yang mampu ngatasi bengkak pada bisul atau jerawat yang disertai nanah dan bermanfaat untuk meredakan rasa nyeri.
Cara menggunakannya sendiri cukup dengan menumbuk daun hingga halus, kemudian tempelkan pada bisul atau jerawat yang mengganggu, hal itu akan membuat pembengkakan segera kempes dan menghilang.
Berita Terkait
-
7 Rekomendasi Salep Jerawat di Apotek, Lebih Ampuh Mulai Harga Rp30 Ribuan
-
Terkuak Sebab Obat Kanker Baru di Indonesia Lama Dapat Izin Edar, Kepala BPOM: 1 Obat Butuh 300 Hari Kerja!
-
Jerawat Auto Kering! 3 Acne Spot Mengandung Sulfur Harga Mulai Rp5 Ribu
-
Jerawat Auto Kempes! Ini 3 Rekomendasi Acne Spot dengan Harga Rp30 Ribuan
-
Guru Besar FKUI kembangkan Obat Kanker Payudara & Malaria, Efek Samping Ringan
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025