SuaraRiau.id - Beberapa artis ini memutuskan pindah agama sebelum resmi menikah dengan suaminya yang lebih muda, alias brondong.
Namun, salah satu dari deretan artis ini ada yang resmi bercerai. Selebihnya kehidupan para artis tersebut harmonis hingga saat ini.
Berikut adalah deretan artis tersebut melansir dari Hops.id--jaringan Suara.com.
Putri Anne
Putri Anne diketahui seorang mualaf sebelum resmi menikah dengan suami yang lebih muda satu tahun darinya, Arya Saloka.
Anne menjelaskan perjalanan mualafnya saat hadir dalam acara Islam Itu Indah pada 10 April 2017 silam.
“Kebetulan aku juga mualaf, jadi aku menemukan bahwa…,” begitu kata Putri Anne dalam Instagram @arya_salokka.
Belum selesai menjelaskan, sang presenter turut mengucap rasa syukur karena Putri Anne memutuskan untuk masuk Islam.
Dalam kesempatan tersebut, Anne menyebut bahwa dirinya menjadi seorang mualaf sejak tahun 2016.
“Baru (mualaf) mungkin dari tahun lalu kali ya,” ungkapnya.
Kini Anne memutuskan untuk mengenakan hijab dan tampil lebih tertutup. Dari pernikahan tersebut, rumah tangga Arya dan Anne sudah dikaruniai satu buah hati.
Marsha Timothi
Artis Marsha Timothi mantap menjadi seorang mualaf sejak 2012 lalu sebelum menikah dengan Vino G Bastian.
Namun, wanita yang lebih tua tiga tahun dari Vino itu menegaskan bahwa dirinya pindah agama bukan karena sebuah pernikahan, tapi murni dari hati nuraninya sendiri.
“Enggak bisa jelaskan dapat ilham seperti apa. Aku bukan ikuti keyakinan Vino. Bukan karena siapa-siapa juga. Itu urusan yang sangat pribadi buat saya, karena agama gak bisa dibeli dan dicreate. Ga bisa diadain. Pokoknya sesuatu yang berasal dari hati,” kata Marsha Timothy.
Pria 38 tahun itu juga menjelaskan bahwa dirinya tidak memaksakan Marsha untuk memeluk agama Islam. Kalaupun Marsha tidak memeluk agama yang sama dengan dirinya, Vino akan tetap menikahi sang pujaan hati.
“Istri dari agama apa pun itu saya terima. Gak mau atur dari agama mana pun. Namun Alhamdulillah menemukan istri seperti ini,” pungkas Vino G Bastian.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Meiske Chonstansyah Tinggalkan Kristen, Imam Masjid Takut Syahadatkan Aisyah
-
Modis Tak Harus Mahal, Glenca Chysara Banjir Pujian Kenakan Baju Rp150 Ribu
-
Mantan Mertua Selalu Ikut Campur Urusan Rumah Tangga, Larissa Chou Ngamuk ke Ibu Alvin
-
Penggemar Gaduh, Arya Saloka Dikabarkan 'Pamit' dari Sinetron Ikatan Cinta
-
Larissa Chou Ngamuk ke Eks Mertua Umi Yuni: Ibu Yuni Hancurkan Hidup Saya Hari Ini
Tag
Terpopuler
- Cerita Pemain Keturunan Indonesia Tristan Gooijer Tiba di Bali: Saya Gak Ngapa-ngapain
- Review dan Harga Skincare GEUT Milik Dokter Tompi: Sunscreen, Moisturizer, dan Serum
- 5 Motor Matic Bekas Murah: Tampang ala Vespa, Harga Mulai Rp3 Jutaan
- Bareskrim Nyatakan Ijazah S1 UGM Jokowi Asli, Bernomor 1120 dengan NIM 1681/KT
- Harley-Davidson Siapkan Motor yang Lebih Murah dari Nmax
Pilihan
-
Shayne Pattynama Tulis Prediksi Skor Timnas Lawan China di Sandal
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP Terbaik 2025: Layar AMOLED, Harga Rp2 Jutaan
-
Manchester United Hancur Lebur: Gagal Total, Kehabisan Uang, Pemain Buangan Bersinar
-
Srikandi di Bali Melesat Menuju Generasi Next Level Dengan IM3 Platinum
-
30 Juta Euro yang Bikin MU Nyesel! Scott McTominay Kini Legenda Napoli
Terkini
-
Bantu Penanganan Stunting, PNM Lindungi 7.000 Anak Prasejahtera
-
3 Link DANA Kaget Senilai Rp435 Ribu buat Modal Malam Minggu
-
Perkuat Silaturahmi, PNM Ajak Keluarga Karyawan Tebar Kebaikan
-
Amplop DANA Kaget Hari Ini Senilai Rp575 Ribu, Klik 3 Linknya!
-
Presiden Prabowo Kasih 13 Sapi Kurban untuk Masyarakat Riau