SuaraRiau.id - YouTube sudah menjadi salah satu platform menjanjikan bagi para publik figur untuk mencari pundi-pundi rupiah.
Perlu diketahui, penghasilan Youtuber tak serta merta sama dengan banyakanya subscriber yang didapatkan.
Youtuber dengan subscriber terbanyak belum tentu memiliki penghasilan terbanyak.
Lantas siapa saja Youtuber Indonesia dengan penghasilan terbanyak? Berikut daftar yang telah dirangkum Suara.com berdasarkan data Social Blade.
Baca Juga: Terjebak Antrean 2 Kilometer, Pengunjung TMII: Kecewa Jauh-jauh Datang
1. Raffi Ahmad
Penghasilan Raffi melalui akun Rans Entertainment jadi yang tertinggi dengan pendapatan mencapai US$ 45.400 - US$ 726.800 atau setara Rp 649,22 juta - Rp 10,39 miliar. Subscriber Rans Entertainment pun melonjak hingga 20,5 juta.
2. Baim Wong
Lewat akun Baim Paula dengan subscriber 18,7 juta, Baim Wong berhasil meraup penghasilan bulanan hingga US$ 32.700 - US$ 523.200.
![Baim Wong, Paula Verhoeven dan Kiano [instagrambaimwong]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/05/15/93334-baim-wong-paula-verhoeven-dan-kiano-instagrambaimwong.jpg)
3. Ria Ricis
Baca Juga: Parah! Pemain Keturunan Indonesia Dipecat Klub Liga Inggris Lewat Twitter
Masih jadi YouTuber di peringkat atas, Ria Ricis yang punya subscriber 25,4 juta ini berhasil mendapatkan penghasilan US$ 22.400 - US$ 359.100 atau setara Rp 320,32 juta hingga Rp. 5,14 miliar.
4. Deddy Corbuzier
Peringkat Deddy Corbuzier yang sebelumnya mendominasi sebagai Youtuber berpenghasilan tertinggi kini melorot ke posisi 4.
Deddy Corbuzier yang kini memiliki 14,3 juta Subscriber bisa menghasilkan US$ 19300 - US$ 308.900 atau sekitar Rp 275,99 juta hingga Rp 4,42 miliar.
5. Atta Halilintar
Menyandang sebagai YouTuber dengan subscribers terbanyak di Asia Tenggara, Atta Halilintar justru berada di posisi 5 untuk penghasilan.
Ia mendapat penghasilan perbulan dari YouTube sebanyak US$ 17.700 - US$ 283.200 atau setara Rp 254,11 juta - Rp 4,05 miliar.
Demikian 5 Youtuber Indonesia dengan penghasilan terbanyak. (Suara.com)
Berita Terkait
-
Peringkat Terbaru Film Indonesia yang Tayang saat Lebaran, Norma Makin Tergelincir?
-
FC Volendam Punya 3 Pemain Keturunan yang Siap Bela Timnas Indonesia
-
Salip Peringkat BRI Liga 1, Inilah 5 Pemain Indonesia yang Pernah Main di Liga Kamboja
-
Eliano Reijnders Semringah Bagikan Kabar Bahagia
-
3 Keuntungan bagi Indonesia saat Jadi Tuan Rumah Gelaran AFF Cup U-23 2025
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025