SuaraRiau.id - Jasa rentenir yang ada di Riau ternyata tersebar dimana-mana. Hal tersebut terungkap saat Kepala Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Provinsi Riau, Yusri menceritakan hasil temuannya selama berkeliling ke seluruh wilayah Riau.
"Tadi kita sudah lihat bahwa setiap daerah di Riau itu juga ada program kredit melawan rentenir ini. Saya, kami yakini bahwa rentenir itu ada di mana-mana, saya sudah kemana-mana sebetulnya, dan di mana-mana ada rentenir," kata Yusri kepada Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Rabu (28/4/2021).
Yusri menyampaikan bahwa langkah Lounching Riau Melawan Rentenir ini adalah ikhtiar bersama memberikan kemudahan kepada masyarakat.
"Ini ikhtiar kita bersama, bagaimana melawan rentenir. Tadi sudah dijelaskan, bahwa bagi rentenir itu yang paling penting prosesnya cepat. Nah ini cepat, dua hari. Ini kan juga berkembang, mudah-mudahan nanti sehari bisa selesai paling lama. Kalau dokumennya sudah lengkap mungkin setengah hari bisa selesai," ujarnya
Pihaknya ingin agar pinjaman dana kepada masyarakat bisa secepatnya terpenuhi. Tak hanya itu, ia juga berharap bank banyak yang mendukung program tersebut.
"Ini ikhtiar kita bersama, bagaimana kebutuhan masyarakat terhadap pendanaan ini bisa secepatnya kita penuhi. Alhamdulillah BRI mensupport, tadi Bapak Gubernur juga mengharap bank-bank lain juga mensupport," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Jadi Buronan, OJK Paksa Pulangkan CEO Investree yang Kabur ke Luar Negeri
-
Bangkrut, OJK Tutup Bank Perekonomian Rakyat Syariah Gebu Prima
-
Bicara Isu Lingkungan, Irjen Herry Heryawan: Konsep Green Policing Solusi Atas Tantangan Zaman
-
Libatkan OJK hingga BI, Bagaimana Nasib Nasabah Bank DKI usai Kasus Kebocoran Dana?
-
Ternyata Ini Penyebab Pinjol Susah Diberantas
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Selamat! Saldo DANA Kaget Gratis Untukmu, Tinggal Klik Sambil Rebahan
-
Sempat Terhenti, Makan Bergizi Gratis di Dumai dan Pekanbaru Dilanjutkan Kembali
-
Mengenal Kenaf, Tanaman Dikira Ganja Sempat Gegerkan Warga Pekanbaru
-
Empat Tahanan Dugem di Rutan Pekanbaru Dipindah ke Nusakambangan
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan