SuaraRiau.id - Selain ibadah bulan Ramadhan dan kuliner khasnya, bulan puasa juga diwarnai dengan tingkah sosial budaya masyarakat.
Tak sedikit orang terutama kaum muda menghiasai Ramadhan dengan mengungkapkan lewat joke atau lelucon untuk menghibur sendiri atau bahkan rekan.
Biasanya 'budaya' ungkapan khas untuk membuat status media sosial diutarakan selama bulan Ramadhan. Ungkapan tersebut menjadi khas, lantaran hampir setiap Ramadhan ditulis dan disebar.
Nah, berikut ini susunan 'tahta' ungkapan joke khas Ramadhan yang kerap dilontarkan dari yang paling tinggi atau yang paling sering dibuat.
- Ngabuburit sambil ngopi
- Berbukalah dengan yang manis (ada pic)
- Hai orang-orang yang beriman, yang gak beriman gak hai hahaha
- Berbukalah dengan yang manis, karena yang manis belum tentu sayang eaaa
- Bukber yuk, 'ntar aja abis lebaran'
- Hilal sudah terlihat, jodoh belum
- Jangan lupa makan siang, biar kuat puasanya
- Bangun sahur aja gak bisa, gimana bangun rumah tangga
- Katanya setan di penjara, kok lu bebas hahaha
- Baru menahan haus, yang susah mah menahan rindu
- Kumur-kumur pake marjan batal gak?
- Oh azan Ashar kok mirip azan Maghrib
- Liat kecoa kayak korma
Bagaimana, kamu sering pakai joke yang mana?
Berita Terkait
-
3 Pemain ini Tak Masuk Skema Shin Tae-yong untuk Piala AFF 2024, Nomor 1 Padahal Langganan Timnas Indonesia
-
Sebaran 26 Gol Timnas Indonesia Selama Kualifikasi Piala Dunia 2026, Siapa Paling Gacor?
-
Kapan Ramadhan 2025? Simak Perkiraan Tanggal dan Fakta Menariknya!
-
3 Supersub Timnas Indonesia yang Bisa Jadi Pembeda Lawan Jepang, No.1 Pernah Permalukan Samurai Biru
-
Bayar Utang Puasa Sebelum Ramadhan 2025 Datang, Jangan Lalai!
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Hari Pencoblosan, KPU Riau Ungkap Larangan untuk Pemilih dan Lembaga Survei
-
Intip Snack Emping Jagung Nasabah PNM Mekaar yang Diborong Wapres Gibran
-
Jaga Keamanan Masa Tenang Pilkada, Polres Siak-Instansi Terkait Patroli Skala Besar
-
Hari Guru, Begini Jejak Kisah Guru di Balik Kesuksesan Para Engineer PHR
-
Pimpin Transformasi Hijau Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO