SuaraRiau.id - Raffi Ahmad baru-baru ini mengungkapkan bakal membuat sekolah sepak bola, dan akan menggandeng pemain sepak bola Hamka Hamzah.
Raffi Ahmad membeberkan niatnya bahwa rumah produksi, RANS Entertainment, sedang membuat lapangan sepak bola, yang nantinya akan menjadi fasilitas sekolah sepak bola (SSB) miliknya.
"Jadi kan kita mau coba, RANS kan mau bikin ada SSB, sekolah sepak bola, siapa tahu kan kita nanti banyak melahirkan bibit-bibit baru," ujar suami Nagita Slavina tersebut dikutip dari kanal YouTube miliknya, Senin (29/3/2021).
Melansir Antara, dalam video tersebut Raffi mengundang Hamka Hamzah, dan membahas soal rencana sepak bola tersebut.
"Ini kalau misalnya lapangan bola RANS jadi nih, ini kalau kita bikin sekolah sepak bola mantep enggak?" tanya Raffi kepada bek Persita Tangerang itu.
"Wah, boleh. Itu salah satu cita-cita saya juga," ujar Hamka Hamzah.
Lebih lanjut, Raffi juga mengatakan Hamka Hamzah akan menjadi pelatih dari sekolah sepak bola tersebut.
"Akademi, kita ajakin yang muda-muda belajar, pelatihnya Hamka Hamzah," kata Raffi.
Ucapan Raffi tersebut dibalas dengan tawa oleh mantan kapten Arema FC itu, sambil mengatakan, "banyak," merujuk pada pelatih lainnya di sekolah sepak bola tersebut.
"Siapa tahu dari akademi kita ini bisa memunculkan bibit-bibit untuk sepak bola nasional," ujar Hamka Hamzah.
Berita Terkait
-
Senyum Tipis Manis Nagita Slavina Ikut Resmikan Akses Tol Baru di Bogor
-
Dikira Kelahiran 97, Usia Asli Nagita Slavina Bikin Jackson Wang Syok sampai Minta Salim
-
Patungan untuk Beli Kado Nagita Slavina, Keanu Agl Ketahuan Paling Kecil
-
Pulang Umrah, Adab Sus Rini saat Temui Nagita Slavina di Kamar Jadi Perbincangan Netizen
-
Pantas Banting Setir Jadi DJ, Herjunot Ali Ungkap Lebih Cuan dari Main Film
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Harga Emas Antam Ngegaspol, Naik Tinggi Lagi Hari Ini
-
Rahasia Mudik Lebaran Lancar: Tips Pesan Tiket Bus Sinar Jaya Online Tanpa Ribet!
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
Terkini
-
Didukung BRI, Cokelat Ndalem Sukses Pasarkan Produknya ke Luar Negeri
-
Bukti Dugaan Bagi-bagi Uang Paslon 03 Diserahkan Warga ke Bawaslu Siak
-
Kasus Korupsi Dana Bencana, Eks Kepala BPBD Siak Dituntut 7 Tahun Penjara
-
Mudik Aman Sampai Tujuan: BRI Group Berangkatkan 8.482 Pemudik di Lebaran 2025
-
BRI Group Berikan 100.000 Paket Sembako dan Santunan kepada Anak Yatim Piatu Selama Ramadan