SuaraRiau.id - Pembangunan Jalan Tol Pekanbaru-Bangkinang sedang digesa. Kini pembangunan Tol Trans Sumatera tersebut sudah mencapai 66,64 persen.
Ditargetkan sebelum Hari Raya Idul Fitri tahun ini, jalan tol sepanjang 40 kilometer itu bisa digunakan masyarakat.
Disampaikan Kepala Biro Pembangunan Setdaprov Riau, Aryadi bahwa jalan bebas hambatan itu melintasi lima kecamatan dan 23 desa di Kabupaten Kampar.
Diantaranya, pertama meliputi Kecamatan Tambang, Desa Rimbo Panjang, Kualu Nanas, Sungai Pinang, Kuapan.
Kedua Kecamatan Kampar Timur, ada Desa Pulau Birandang.
“Yang ketiga jalan tol melalui Kecamatan Rumbio Jaya, meliputi Desa Bukit Kratai, Naga Beralih, Kayu Aro, dan Sawah. Keempat Kecamatan Kampar Utara meliputi Desa Sungai Jalau, Muara Jalai, Sungai Tonang. Terakhir Kecamatan Bangkinang, ada satu desa yakni Pasir Sialang,” Ujar Aryadi pada Rabu (17/3/2021) seperti yang dikutip dari mediacenter.riau.go.id.
Sementara itu, terkait dengan target fungsional sebelum lebaran terkejar, ia menjelaskan jika fungsional sebelum lebaran akan terkejar.
Jika pembebasan lahan di seluruh jalan yang dilalui jalan tol selesai di bebaskan. Selain dengan masyarakat ada lahan yang masuk dalam kawasan hutan.
"Jadi saat ini progres jalan tol Pekanbaru-Bangkinang sudah 66,6 persen. Kalau untuk progres pembebasan lahan sepertinya hampir semua selesai, lalu ada sedikit kendala pembebasan lahan di kawasan hutan," ungkapnya.
Lebih lanjut, kata dia, ada 59 persen lagi lahan di kawasan hutan yang sedang diinventarisir, dan akan segera diselesaikan dan akan segera diganti rugi.
Berita Terkait
-
Pertamina Sukses Penuhi Lonjakan Permintaan Energi saat Ramadan dan Idul Fitri
-
Pulang ke Rumah Jokowi, Selvi Ananda Disentil usai Tampak Cuek ke Kerumunan Warga
-
KPK Ungkap Ada 606 Objek Gratifikasi Terkait Idul Fitri Senilai Rp 341 Juta, Ini Rinciannya
-
7 Tips Servis Motor Usai Dipakai Jarak Jauh Mudik Lebaran 2025, Ganti Oli hingga Periksa Ban!
-
3 Contoh Ikrar Halal Bihalal Idul Fitri di Acara Kantor dan Sekolah
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Selamat! Saldo DANA Kaget Gratis Untukmu, Tinggal Klik Sambil Rebahan
-
Sempat Terhenti, Makan Bergizi Gratis di Dumai dan Pekanbaru Dilanjutkan Kembali
-
Mengenal Kenaf, Tanaman Dikira Ganja Sempat Gegerkan Warga Pekanbaru
-
Empat Tahanan Dugem di Rutan Pekanbaru Dipindah ke Nusakambangan
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan