SuaraRiau.id - Pernikahan YouTuber Atta Halilintar dan penyanyi Aurel Hermansyah menjadi perbincangan dan ditunggu para fans keduanya.
Hari ini, Sabtu (13/3/2021), Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah baru menggelar prosesi lamaran. Atta Halilintar menyerahkan konsepnya acara lamarannya ke Aurel Hermansyah.
"Ini (baju lamaran) dipilih sama Aurel. Mau bahagiain dia, jadi ikut aja," kata Atta Halilintar dikutip dari tayangan Silet RCTI.
Namun nanti saat akad, barulah Atta Halilintar yang akan banyak mengambil alih. Hal itu juga sudah didiskusikan dengan Aurel Hermansyah.
Sebelumnya, Anang Hermansyah dan Ashanty justru terkesan tidak tahu perihal rencana pernikahan keduanya.
Bahkan, saat ditemui wartawan, Ashanty dan Anang mengaku dirinya tidak dilibatkan dalam proses persiapan pernikahan Atta dan Aurel.
“Tanggal berapa bulan berapa anaknya berapa, Lokasinya di mana cuma dia yang tau.. tanya mereka deh. Kita enggak tahu apa-apa. Mereka akan ngomong kalau sudah fix semuanya pasti. Kayaknya kalo kita ngomong juga enggak enak juga kalau salah, " ujar Anang kala itu di laman Hitz Infotainment Sabtu (30/1/2021) dikutip dari Hops.id--jaringan Suara.com, Sabtu (13/3/2021).
Lebih lanjut ia mengaku di masa pandemi sebaiknya Atta dan Aurel hanya mengundang pesta sederhana saja dan hanya dihadiri keluarga.
“Di saat anak mau menikah, kalau orangtua zaman dulu ikut ribet mau pesta mau ngundang malah ngeri. Kalau lagi kaya begini (pandemi) kan konsepnya lebih baik tidak mengundang banyak orang, yang penting halalnya,” ujar Ashanty.
Soal konsep pernikahan Ashanty lagi-lagi menjawab dirinya belum dikabari perihal konsep pernikahan.
Berita Terkait
-
Azriel Hermansyah Minta Maaf Saat Lebaran, Kris Dayanti Akui Dirinya yang Lebih Banyak Salah
-
Calon Istri Tak Harus Anak Artis, Saaih Halilintar Bersedia Nikahi Penggemarnya
-
Geni Faruk Klarifikasi Soal Calon Menantunya Harus Anak Diva
-
Dititipkan ke Kris Dayanti, Penampilan Ameena Disulap Mirip Sang Nenek
-
Aurel Hermansyah Liburan ke Spanyol, Gaya Pakaiannya Disanjung Mirip ABG
Tag
Terpopuler
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Marah ke Direksi Bank DKI, Pramono Minta Direktur IT Dipecat hingga Lapor ke Bareskrim
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Jawaban Menohok Anak Bungsu Ruben Onsu Kala Sarwendah Diserang di Siaran Langsung
Pilihan
-
Dari Lapangan ke Dapur: Welber Jardim Jatuh Cinta pada Masakan Nusantara
-
Dari Sukoharjo ke Amerika: Harapan Ekspor Rotan Dihantui Kebijakan Kontroversial Donald Trump
-
Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
-
Solusi Pinjaman Tanpa BI Checking, Ini 12 Pinjaman Online dan Bank Rekomendasi
-
Solusi Aktivasi Fitur MFA ASN Digital BKN, ASN dan PPPK Merapat!
Terkini
-
Omzetnya Kini Ratusan Juta, Ini Sukses Kisah Andara Cantika Indonesia Berkat BRI
-
Jalan Lobak yang Amblas Diperbaiki, Dishub Pekanbaru Terapkan Rute Satu Arah
-
Diusut Polda Sejak Juni 2024, Apa Kabar Kasus SPPD Fiktif di DPRD Riau?
-
Lurah di Pekanbaru Dibebastugaskan usai Terjerat Kasus Minta THR ke Pedagang
-
Harta Kekayaan Muhammad Isa Lahamid, Ketua DPRD Pekanbaru Komentari Mobil Dinas Alphard