3. Hans Caffe
Lokasinya yang persis berada di Simpang Pokok Jengkol Duri, tidaklah sulit dicari. Di sini juga menawarkan beragam olahan panganan hingga kopi yang rasanya mantap.
Biasanya masyarakat sering berkunjung ke kafe ini sebagai tempat ngumpul keluarga. Di tempat ini terkenal dengan beragam makanan yang menggugah selera anda.
Jika berkunjung ke sini, jangan lupa cicipi beragam makanan yang disediakan.
4. De Arcia Duri
Tempat ngopi yang satu sangatlah menawan. Lokasinya yang berada di Jalan Hang Tuah Duri, sebelah hotel berbintang membuatnya mudah dicari.
Jika berkunjung ke sana anda akan ditawarkan dengan pemandangan ala-ala di Bali. Sebab kafe yang satu ini memiliki nuansa lebih ke budaya.
Berada di sebuah bangunan yang bertingkat menambah kesan mewah untuk ngopi di sini. Kafe ini juga menawarkan karaoke keluarga dan makanan yang lezat.
5. Dialog Caffe
Baca Juga: Suami Sindir Istri Pergi ke Laki-Laki Lain, Olla Ramlan Selingkuh?
Dialog Caffe juga menjadi pilihan yang pas dijadikan tempat ngopi bersama karib, keluarga maupun rekan bisnis.
Lokasinya yang berada di Jalan Jenderal Sudirman, berdekatan dengan kantor pemerintah kecamatan itu membuatnya tidak sulit dicari. Anak-anak muda sering nongkrong di kafe yang satu ini.
Kesannya yang simpel dan mewah membuat siapapun tertarik mengunjungi kafe ini. Dari segi makanan, banyak pilihan yang ditawarkan, juga dengan kopi-kopinya.
Nah itulah tadi beberapa tempat yang pas bagi anda jika melintasi kawasan Duri. Kalau mampir ke Duri, jangan lupa singgahi tempat ngopi tersebut gaes.
Kontributor : Panji Ahmad Syuhada
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
5 City Car Bekas di Bawah 50 Juta: Gesit di Jalan Sempit, Terbaik buat Warga Kota
-
Ajudan Sekwan DPRD Pekanbaru Terseret Korupsi, 38 Stempel Jadi Bukti
-
5 Mobil Bekas 50 Jutaan Paling Dicari, Tangguh dan Ekonomis untuk Harian
-
5 Mobil Bekas Tahan Banting 100 Jutaan, Keluarga Nyaman di Segala Medan
-
Tiga Pemain Baru Resmi Perkuat PSPS Pekanbaru, Berikut Nama-namanya