SuaraRiau.id - Sebuah akun TikTok menjadi viral usai membagikan pengalamannya melaksanakan tes swab di terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta.
Pada saat melakukan tes, akun @jessicasugiharta mengaku langsung mendapatkan hasil swab tanpa adanya tes sebelumnya.
"Gue swab test di terminal 3 bandara Soekarno Hatta. Jadi dateng dateng itu, satu orang doang keluar dari mobil ke pos nya itu. Jadi dia minta KTP ketiganya (di mobil bertiga)," tulis akun itu.
Menurut Jessica, ia dan dua temannya saat itu melakukan tes swab drive thru di terminal tiga. Begitu datang, mereka menyerahkan KTP dan membayar biaya tes Rp 200 ribu per satu orang.
Setelah itu, ia menunggu sekitar 15-20 menit. Kemudian didatangi orang berseragam APB.
"Setelah gue nunggu sekitar 15 menit atau 20 menit lah, trus disamperin sama orang pake APD. Trus dikasih balik KTP nya sekalian sama kertas. Gue kira kertas itu gue disuruh ngisi, gue gatau juga karena pertama kali Swab," katanya lagi.
"Habis gue liat ternyata itu hasil Swab, orangnya udah pergi.
Trus gue kira ditulis negatif, kalo misalkan gue positif dicoret. Trus gue nungguin lagi sekitar 10 menit gaada yang samperin.
Trus keluar mobil dan nanya, kita semua belum Swab looh, kok udah dapet hasilnya.
Orangnya nanya, belum swab kak? Kaya gitu.
Kertasnya diambil lagi sama mereka," kata Jessica dalam video Tiktoknya.
Wanita tersebut membagikan video Tiktok dalam 4 part.
Setelah mengembalikan kertas yang sudah diberikan oleh petugas tersebut, Jessica minta untuk di tes biar hasilnya sesuai.
Berita Terkait
-
Bandara Soetta Bantah Isu Kebakaran, Deputi Komunikasi Sebut Ada Pabrik Plastik yang Terbakar
-
H-2 Lebaran, Arus Mudik di Bandara Soekarno-Hatta Mulai Menurun
-
Menjamin Penumpang Mudik Lebaran Aman dan Nyaman, Pelita Air Lakukan Inspeksi Keselamatan
-
Hampir Rampung, Pembangunan Overlay Runway Selatan Bandara Soetta Capai 83,98 Persen
-
BRI Drive Thru: Solusi Jitu Transaksi Cepat, Tidak Perlu Repot Cari Parkir!
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Selamat! Saldo DANA Kaget Gratis Untukmu, Tinggal Klik Sambil Rebahan
-
Sempat Terhenti, Makan Bergizi Gratis di Dumai dan Pekanbaru Dilanjutkan Kembali
-
Mengenal Kenaf, Tanaman Dikira Ganja Sempat Gegerkan Warga Pekanbaru
-
Empat Tahanan Dugem di Rutan Pekanbaru Dipindah ke Nusakambangan
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan