SuaraRiau.id - Sebuah video TikTok menggambarkan seorang remaja membakar benda mirip bendera merah putih diunggah sebuah akun Instagram.
Dalam unggahan Jumat (29/1/2021) di akun @peristiwa_sekitar_kita, remaja menggunakan cairan diduga bensin membakar kain merah putih yang dipasang di sebuah tiang kayu.
"BOCAH SONG**** INI MAH / JANGAN ADA MATERAI DAN JAMINAN
Mungkin ada yang kenal.
Jangan mewek klo lu dicyduk!
Viralkan gaes biar bocah pe*** ini seger dicyduk oleh @divisihumaspolri @ccicpolri @puspentni," tulis caption akun yang mengunggah video itu.
Terlhat dengan sekejap, benda itu langsung habis terbakar disiram cairan diduga bensin. Video yang belum diketahui waktu dan tempat perekamannya direspons banyak warganet.
Hampir semua netizen, menyayangkan aksi tak terpuji pemuda itu.
"Para pejuang susah payah ngibarin bendera merah putih di tanah nya sendiri, se enak nya lu bakar itu bendera... Ya tuhan," tulis sebuah akun.
"Menghina NKRI anak kmrn sore digantung saja kakinya di atas selama sebulan...," balas yang lain.
Hingga saat artikel ini ditulis, video tersebut ditonton lebih dari 2,845 views.
Berita Terkait
-
RI Tak Main-main! Bintang Porno Bonnie Blue Diadukan ke Inggris Usai Lecehkan Bendera Merah Putih
-
Bonnie Blue Lecehkan Bendera Merah Putih, Kata-katanya Provokatif Bikin Panas Netizen
-
Apakah Hari Sumpah Pemuda Wajib Mengibarkan Bendera Merah Putih? Ini Imbauan Kemenpora
-
Bendera Merah Putih Robek di Puncak Monas Saat Gladi HUT TNI, Kapuspen: Bahan Kain Kurang Bagus
-
TNI Jelaskan soal Bendera Merah Putih Robek saat Gladi HUT TNI di Monas, Apa Katanya?
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
Terkini
-
4 Mobil Kecil Bekas Suzuki Mulai 50 Jutaan: Hemat Bahan Bakar, Fitur Lengkap
-
4 Mobil LCGC Bekas 50 Jutaan, Muat hingga 7 Penumpang dan Nyaman
-
3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas 7 Penumpang, Pilihan Logis Awal 2026
-
Trestle Pelabuhan Tanjung Buton Ambruk, KSOP: Sudah Miring Sejak Mei 2025
-
6 Mobil Bekas Pilihan Keluarga Awal Tahun 2026, Nyaman dan Efisien