SuaraRiau.id - Sebanyak 563 knalpot racing/brong dimusnahkan dengan cara dipotong. Ratusan knalpot yang dimusnahkan tersebut merupakan hasil penangkapan Satlantas Polresta Pekanbaru Juli 2020 hingga Januari 2021.
Kapolrerta Pekanbaru, Kombes Pol Nandang Mu'min Wijaya mengungkapkan hal ini dilakukan untuk mencegah aktivitas yang mengganggu masyarakat.
"Hasil dari 563 unit Knalpot brong ini merupakan kegiatan penindakan pelanggaran yang dilakukan Satlantas Polresta Pekanbaru dalam rangka mencegah perbuatan yang dapat menganggu masyarakat," ucap Nandang dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Senin (25/1/2021).
Masyarakat juga diminta tidak menggunakan knalpot racing. Nandang menyarankan agar masyarakat menggunakan perlengkapan kendaraan sesuai standar kelayakan.
"Sebagaimana dengan peraturan nomor 22 tahun 2009 tentang lalu lintas dan angkutan Jalan dalam pasal 285 ayat 1, mulai dari lampu utama, rem, penunjuk arak dan masuk di dalamnya knalpot. Jika melanggar akan diancam dengan hukuman satu bulan penjara atau denda Rp 250 juta," katanya.
Pemusnahan knalpot racing ini dilakukan dengan cara dipotong menggunakan mesin pemotong sebanyak 3 unit, turut disaksikan Kasatlantas Polresta Pekanbaru, Kompol Emil Eka Putra.
Berita Terkait
-
Viral Pemobil Ngaku Keluarga Polisi, Aniaya Pejalan Kaki Gendong Bayi di Pekanbaru
-
Apa Itu Knalpot Racing? Jadi Viral di X Gegara Laura Basuki Sebut Red Flag
-
Detik-detik Rambo Tewas Ditembak, Sempat Tabrak Warga dan Polisi di Jalanan Pekanbaru
-
3 Alasan Mengapa Knalpot Sepeda Motor Sebaiknya Tidak Dimodifikasi
-
Aksi Pelarian 10 Tahanan Polsek Rumbai Kabur Gali Toilet, Langsung Curi HP Dan Sepeda Motor
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
5 Mobil Toyota Bekas di Bawah 50 Juta Tahun 2000-an: Bandelnya Teruji Waktu!
-
5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
-
Gandeng KPK, Plt Gubri SF Hariyanto Bicara Penerapan Antikorupsi di Desa
-
5 Mobil Bekas Murah Pilihan Logis Keluarga Indonesia, Fungsional dan Ekonomis
-
Dirut BRI Angkat Peluang Kolaborasi FintechPerbankan di Forum WEF 2026