SuaraRiau.id - Kasus "hang out" Raffi Ahmad bersama rekan sesama artis heboh beberapa waktu lalu. Raffi kala itu mengikuti sebuah acara tanpa menjalankan protokol kesehatan padahal ia baru saja disuntik vaksin Covid-19 perdana pada Rabu (13/1/2021).
Pasca peristiwa itu, Raffi Ahmad mendapat reaksi dari berbagai kalangan, mulai dari sesama pekerja seni sampai politisi. Banyak dari mereka yang menyayangkan kejadian tersebut.
Bahkan, kasusnya diseret ke ranah hukum. Suami Nagita Slavina inipun berharap pemberitaan mengenai dirinya terkait kasus kerumunan tak lagi heboh.
Hal tersebut diungkap ayah satu anak itu saat menjadi host acara POP Academy 2020 baru-baru ini. Di acara tersebut, Raffi Ahmad blak-blakan meminta bantuan ke Agnez Mo agar menutupi kasusnya yang tengah jadi perbincangan.
Agnez yang menjadi juri di sana awalnya mau membongkar isi voice note Ariel NOAH. Tapi ia tak mau melakukannya karena Ariel keberatan.
Raffi kemudian mendesak Agnez untuk tetap melakukannya. Sebab dia yakin kalau isi voice note itu dibongkar, berita mengenai kasus kerumunan yang dihadapi kalah heboh.
"Agnez please keluarin (voice note-nya), biar berita gua ketutup. Please," kata Raffi memohon.
"Emang masih heboh beritanya, Fi?," tanya Soimah.
"Nggak dong, kan udah jelas!" kata Raffi Ahmad.
Sementara Agnez juga ikut menimpali. Dia salut Raffi Ahmad bisa menghibur masyarakat meski lagi kena kasus.
Berita Terkait
-
Berjasa Besar Tangani Kasus Narkoba Raffi Ahmad, Hotma Sitompul Tak Minta Bayaran
-
Beda Kekayaan Ariel NOAH dan Wulan Guritno, Dikabarkan Sedang Pacaran
-
Deretan Kasus Besar yang Ditangani Hotma Sitompul
-
Jasa Hotma Sitompul dalam Hidup Raffi Ahmad, Bantu Kasus Narkoba hingga Eksis Lagi di TV
-
Beda Kado Ulang Tahun Lily dari Rafathar dan Rayyanza, Ada yang Bikin Nagita Slavina Takjub
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
Terkini
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025
-
Dinas PU Siak Dipanggil Buntut Warga Keluhkan Air Minum Berlumpur dan Bau
-
Eks Direktur RSD Madani Pekanbaru Tersangka Dugaan Penipuan Rp2,1 Miliar
-
Sepak Terjang Bastian Manalu, Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot Imbas Viral Tahanan Dugem
-
Diperiksa, Belasan Tahanan Dugem di Rutan Pekanbaru Terancam Tak Dapat Remisi