SuaraRiau.id - Seorang pria terekam kamera panik saat akan menunaikan takbir saat salat di sebuah masjid. Videonya pun viral dan berhasil mencuri perhatian warganet.
Gelagat tak biasa dari bapak-bapak ini rupanya terjadi lantaran ia teringat belum melepas sesuatu. Usut punya usut, ia masih memakai helm.
Hal ini diketahui dari video yang diunggah oleh akun Twitter @jowoshitpost pada Jumat (15/1/2021).
Dalam video berdurasi singkat itu, terlihat seorang pria mengenakan baju koko berada di barisan jemaah lainnya.
Baca Juga: Umat Islam di Pontianak Salat Ghoib untuk Syekh Ali Jaber dan Korban SJ182
Ia terlihat bersiap untuk memulai salat. Jemaah lainnya tampak duduk fokus mendengarkan tausiah, tak ada yang mengingatkan pria yang masih mengenakan helm itu.
Saat pria itu sudah mengangkat kedua tangan menandakan sedang takbiratul ihram, ia baru menyadari helm miliknya masih menempel di kepala.
Sontak pria itu langsung panik dan berusaha melepaskan helm tersebut.
Video tersebut langsung viral di media sosial dan menjadi sorotan publik.
Belum diketahui secraa pasti dimana lokasi peristiwa tersebut terjadi.
Baca Juga: Beralas Kantong Mayat, Potret Jumatan Pencari Korban Sriwijaya Air di Laut
Meski demikian, video tersebut langsung dibanjiri komentar kocak dari warganet.
"Kepalanya enggak terasa berat apa gimana wkwkwk," kata @nope_ldf.
"Kayaknya tadi dia lihat ada polisi yang salat Jumat," ujar @masdoddd.
"Jumatan safety," ucap @fakir_akhlak.
"Allahu ak... lho masih pakai helm," kata @ihsanrisniawan.
"Hahaha Jumat depan pindah masjid," tutur @visio_ego.
Berita Terkait
-
Kesiangan Salat Subuh, Apa yang Harus Dilakukan?
-
Helm Full Face Dilarang Dipakai saat Naik Motor? Ini Alasannya
-
Viral Suporter Salat di Tribun GBK, Disebut Jadi 'Faktor X' Kemenangan Timnas Indonesia atas Arab Saudi
-
Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
-
Setahun Hadir di Indonesia, SMK Helmet Tipe Modular Ternyata Paling Diminati Para Bikers
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Hari Pencoblosan, KPU Riau Ungkap Larangan untuk Pemilih dan Lembaga Survei
-
Intip Snack Emping Jagung Nasabah PNM Mekaar yang Diborong Wapres Gibran
-
Jaga Keamanan Masa Tenang Pilkada, Polres Siak-Instansi Terkait Patroli Skala Besar
-
Hari Guru, Begini Jejak Kisah Guru di Balik Kesuksesan Para Engineer PHR
-
Pimpin Transformasi Hijau Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO