SuaraRiau.id - Seorang wanita tak pernah menyangka laporannya soal temuan potongan jari kaki ke polisi malah berujung membuatnya menyesal dan malu.
Wanita tersebut melapor polisi sesaat setelah melihat benda aneh tertancap di tanah berlumpur. Ia mengira telah menemukan potongan tubuh manusia. Usut punya usut, dugaannya meleset.
Menyadur Daily Mail, Selasa (12/01/2021), Katie Wilkinson, wanita asla Gateshead, Inggris, awalnya edang mengambil jalur berbeda ketika menemani anjingnya jalan-jalan.
Saat melewati lahan berlumpur, ia bergidik ngeri karena melihat benda serupa potongan tubuh manusia nongol diantara tanah yang basah.
Baca Juga: Potongan Tubuh Manusia Mulai Ditemukan di Lokasi Jatunya Sriwijaya Air
"Ketika saya berjalan melalui bidang kedua, saya hanya melihat tanah dan ada sekitar empat inci lumpur dan saya tidak ingin tergelincir. Saat berjalan, saya melihat sesuatu mencuat dari tanah dan saya langsung mengira itu tampak seperti jari kaki."
Ia lantas memotret temuannya dan memutuskan kembali ke rumah. Namun sampai rumah ia tak berhenti memikirkan jempol kaki yang mencuat itu.
"Saya membungkuk untuk mendekat dan mengambil foto. Saya pikir pasti itu tidak mungkin jari kaki, itu pasti tanaman yang tampak sangat aneh atau semacamnya. Saya melanjutkan perjalanan saya dan kembali ke rumah.
"Saya tidak bisa berhenti memikirkannya. Itu berputar-putar di kepala hingga itu bisa menjadi jari kaki yang bisa saja terlepas dari kaki seseorang atau masih menempel pada tubuh."
"Saya pulang dan memandikan Phoebe, saya kemudian melihat foto yang saya ambil lagi dan saya yakin itu adalah jari kaki."
Baca Juga: Potongan Tubuh Manusia di Lokasi Sriwijaya Air Jatuh Dibawa ke RS Polri
Ia lalu mengirim foto itu pada temannya dan mereka yakin bahwa itu adalah jari kaki manusia. Akhirnya ia memutuskan melapor pada polisi. Wanita ini sangat takut dan mulai menangis membayangkan temuannya.
Berita Terkait
-
Trik Sederhana Shading Hidung tanpa Brush, Hasilnya Bikin Pangling!
-
Asal-Usul Kentang Mustofa, Ternyata Namanya dari Koki Presiden Soekarno
-
"Kami Malu Jadi Orang Amerika": Turis AS di Paris Sembunyikan Identitas karena Trump
-
Terekam Kamera! Kiper Bahrain Kasih Jari Tengah ke Suporter Timnas Indonesia
-
Cara Menguasai Teknik 4 Jari di Free Fire, Auto Headshot Ala Pro Player
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025
-
Dinas PU Siak Dipanggil Buntut Warga Keluhkan Air Minum Berlumpur dan Bau