SuaraRiau.id - Beredar di media sosial, video yang menunjukkan seorang wanita menangis sesengukan saat disetop polisi dalam operasi lalu lintas.
Meski dinyatakan lolol razia, wanita ini tiba-tiba menitihkan air mata. Kontan, aksinya ini membuat petugas polisi kebingunan.
Momen wanita itu ketika terkena razia polisi diunggah oleh akun Twitter @menterihiburan.
Dalam video itu, tampak wanita pengendara motor yang mengenakan kaos hitam menunjukkan surat-surat kendaraan yang lengkap, yakni STNK dan SIM.
Baca Juga: Tuai Kecaman, Pengakuan Siswa SMA Gagalkan Sahabatnya Masuk PTN Favorit
Ketika polwan yang memberhentikan wanita itu hendak mengembalikan surat-surat kendaraan, wanita itu justru menangis.
"Ini surat-suratnya lengkap ya mba. Lho mba kenapa nangis?" tanya si polwan seperti dikutip Suara.com, Jumat (1/1/2021).
Sambil sesenggukan menahan tangis, wanita itu berusaha memberikan penjelasan.
"Enggak apa-apa, saya lagi ada masalah," jawabnya.
Wanita itu terus menangis sesenggukan. Berulang kali ia menghapus air matanya dan mencoba tersenyum namun air matanya terus mengalir.
Baca Juga: Viral, Pasien Covid-19 Ini Buat Konten TikTok Agar Semangat Cepat Sembuh
Sang Polwan berusaha menenangkan wanita itu dengan merangkul dan mengelus pundaknya. Namun, ia tetap menangis sesenggukan.
Berita Terkait
-
Tilang Elektronik Memang Lucu, Penumpang Bermain HP Kena Getahnya
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Apakah Hari Kartini Menjadi Tameng Emansipasi oleh Kaum Wanita?
-
Niat Bayar Pajak Kendaraan, Wanita Ini Syok Lihat Data Tilang Elektronik
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025