SuaraRiau.id - Provinsi Riau mendapat jatah empat juta vaksin Covid-19 dari pemerintah pusat. Vaksin Sinovac tersebut akan dikirimkan mulai Januari 2021 secara bertahap.
Nantinya, setelah diterima, Pemerintah Provinsi Riau akan segera mendistribusikan vaksin tersebut ke seluruh daerah di wilayahnya dan diprioritaskan untuk tenaga kesehatan, tenaga pendidik dan satgas gabungan.
Kepala Dinas Kesehatan, Mimi Yuliani Nazir, mengatakan, ada beberapa tahapan dalam penyuntikan vaksin Sinovac.
“Ada beberapa tahapan dalam penyuntikan vaksin, pertama adalah registrasi, kemudian skrining untuk memastikan yang bersangkutan memiliki penyakit penyerta atau tidak,” kata Mimi diambil dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Sabtu (19/12/2020).
Ia mengatakan, jika sudah divaksin akan dilakukan pengawasan kepada yang bersangkutan untuk melihat apakah ada efek samping dari pemberian vaksin Sinovac tersebut.
Dinas Kesehatan Provinsi Riau mencatat, kasus Covid-19 di Riau tertanggal 18 Desember 2020, mencapai lebih dari 23 ribu kasus, dengan rincian 20.849 kasus dinyatakan sembuh, dan 1.817 kasus masih jalani perawatan di rumah sakit dan isolasi secara mandiri.
Berita Terkait
-
38 Warga Dirawat di RS Jakarta Usai Demo DPR, Pemprov DKI Tanggung Semua Biaya
-
Profil Carina Joe, Pahlawan Vaksin Covid-19 Raih Bintang Jasa Utama dari Presiden Prabowo
-
Jakarta Darurat Sanitasi: Ratusan KK Masih BAB Sembarangan! Di Mana Saja Lokasinya?
-
Bisa Konsul ke Psikolog Klinis 24 Jam di Jakarta, Berlaku di Rumah Sakit Mana Saja?
-
Covid-19 Mengintai Lagi? Begini Kondisi Terkini di Jakarta Menurut Dinas Kesehatan
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
BRI Dorong Pertumbuhan UMKM Melalui KUR Triliunan Rupiah
-
3 Rekomendasi Mobil Bekas Nyaman dan Ideal untuk Antar-Jemput Anak Sekolah
-
8 Mobil Kecil Bekas Tampilan Sporty, Paket Hemat untuk Budget Pas-pasan
-
Anggota Polisi di Indragiri Hulu Dipecat Gara-gara Pakai Narkoba
-
5 Mobil Bekas Paling Nyaman di Indonesia, Referensi Terbaik Keluarga