SuaraRiau.id - Seorang penjual warteg belakangan jadi perbincangan di internet lantaran dinilai memiliki paras mirip penyanyi dangdut kondang, Via Vallen.
Sosok penjual makanan ini lantas wara-wiri di media sosial, salah satunya dibagikan oleh akun @bocah_dagelan di Instagram.
Dalam unggahan video tersebut nampak seorang wanita cantik yang berjualan di warteg. Parasnya yang jelita membuat penjual warteg mirip Via Vallen ini jadi sorotan.
Seperti warteg pada umumnya, tampak banyak lauk pauk yang tersaji di dalam etalase kaca. Minuman-minuman sachet juga berjajar rapi di tali yang terpasang pada tembok biru.
Baca Juga: Viral Gadis Cantik Jual Jajanan Pasar, Publik: Bisa Jadi Artis Sinetron
Wanita cantik tersebut tengah melayani konsumen yang membeli makanan di wartegnya. Sesekali perempuan ini tersenyum dan membuat dirinya semakin menawan.
Perempuan ini memiliki rambut hitam dan panjang. Ia menggunakan kemeja putih dengan corak coklat, celananya pun bermotif sama.
Seorang warganet menginfokan bahwa lokasi warteg tersebut ada di dekat PLTU Suralaya, Kota Cilegon.
Hingga Kamis (10/12/2020), video di Instagram ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 139 ribu lebih. Banyak warganet yang merasa wanita tersebut mirip dengan penyanyi dangdut ternama Via Vallen.
"Mirip Via Vallen," ujar seorang warganet di kolom komentar. Warganet lain juga memberikan komentar serupa. "Via Vallen kedua?" Tulis warganet ini.
Baca Juga: Jadi Relawan di Wisma Atlet, Dokter Cantik Ini Sempat Dilarang Keluarga
Warganet lainnya juga memberikan respon atas video ini. "Kalau yang jual nasinya begini aku bentar-bentar pasti lapar," komentar warganet.
Berita Terkait
-
Kasus Nomor Cantik Telkomsel Masuk Persidangan: Penggugat Tunjukkan 21 Bukti
-
Ternyata! Daun Hijau Kecil Ini Bikin Kulit Cantik, Banyak Tumbuh di Pekarangan Rumah
-
Ulasan Novel Cantik Itu Luka: Menguak Luka Dibalik Kecantikan
-
Warteg Lewat, Ini 7 Kuliner Khas Tegal yang Cuma Ada saat Lebaran
-
Jadi Perdebatan, Berapa Lama Sebenarnya Makanan Boleh Dibiarkan di Suhu Ruang?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025