SuaraRiau.id - Beredar di media sosial, video aksi seorang ibu yang mengendarai motor sambil membawa tanaman yang ukurannya super besar.
Tak sampai di sini, pengguna internet pun semakin dibikin geleng-geleng mengetahui ibu-ibu juga memboncengkan dua orang di atas motornya.
Hal ini diketahui dari akun @fakta.indo di Instagram yang mengunggah penampakan sang ibu saat berada di atas motor, beserta tanaman raksasa yang ia angkut.
Dalam video tersebut, nampak seorang ibu yang naik motor bersama dua anak, tengah berhenti di kawasan lampu merah.
Dari depan sang ibu, terlihat sebuah tanaman menjulang tinggi. Ukurannya pun tak main-main.
Setangkap daun berwarna hijau itu nampak terlihat seperti tanaman talas raksasa.
Tak cuma satu, rombongan ini ternyata juga membawa tanaman lain berjenis serupa, namun dengan ukuran yang lebih kecil.
Tanaman itu diletakkan secara miring di bagian kiri pengemudi.
Ujung daun terletak jauh dari orang yang membonceng paling belakang, saking panjangnnya tanaman tersebut.
Baca Juga: Motor Sport Sangar Kymco Bakal "Made in Italy", Biar Apa?
Sontak, video aksi emak-emak berkendara sambil mengangkut tanaman berukuran besar ini langsung memancing reaksi warganet.
"Emak-emak ngga ada lawan," tulis akun @sar****
"Raja jalanan mah bebas bos," ujar @igu***
"Beliau baru saja pulang dari Amazon dann membeli dari pusat oleh-oleh tanaman Amazon," celetuk @feb****
"Bukan tanaman hias, tapi kipas kerajaan kuno," timpal @bar****
Lihat video selengkapnya di sini.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
5 City Car Bekas di Bawah 50 Juta: Gesit di Jalan Sempit, Terbaik buat Warga Kota
-
Ajudan Sekwan DPRD Pekanbaru Terseret Korupsi, 38 Stempel Jadi Bukti
-
5 Mobil Bekas 50 Jutaan Paling Dicari, Tangguh dan Ekonomis untuk Harian
-
5 Mobil Bekas Tahan Banting 100 Jutaan, Keluarga Nyaman di Segala Medan
-
Tiga Pemain Baru Resmi Perkuat PSPS Pekanbaru, Berikut Nama-namanya