SuaraRiau.id - Hari kedua dirawat karena positif covid-19, kini kondisi Gubernur Riau Syamsuar dan istri mulai membaik dan dalam tahapan penanganan serius pihak rumah sakit.
Seperti dikatakan M Andri keluarga terdekat Gubernur Riau Drs H Syamsuar dan Hj Misnarni Syamsuar.
"Kondisinya baik-baik aja, masih ditahap penangganan di rumah sakit," jelasnya kepada SuaraRiau.id di Pekanbaru, Rabu (2/12/2020).
Saat ini, kata Andri, mantan Bupati Siak beserta istri terus menjalani pengobatan melawan virus yang mendunia itu.
"Kemarin bapak ada mengalami mual-mual, tapi terus ditangani serius oleh dokter," terangnya.
Ia terus mengajak masyarakat Riau untuk terus patuh protokol kesehatan agar terhindar dari covid-19.
"Covid-19 ini tidak mengenal umur, pangkat dan jabatan, jadi saya berharap untuk tetap patuhi prokes kesehatan serta tetap menjaga imunitas tubuh," imbuhnya.
Dalam kesempatan itu, Andri juga memohon doa dari masyarakat Riau untuk kesembuhan Gubernur Riau Syamsuar dan Istrinya Misnarni.
"Mohon doakan Bapak dan Ibu supaya cepat sembuh dan bisa beraktivitas kembali," harap Andri.
Sebelumnya diberitakan Syamsuar terkonfirmasi positif Corona. Ia dirawat satu ruangan dengan istrinya, Misnarni Syamsuar yang sebelumnya terkonfirmasi positif.
Berita Terkait
-
Bicara Isu Lingkungan, Irjen Herry Heryawan: Konsep Green Policing Solusi Atas Tantangan Zaman
-
Riau Jadi Provinsi Kedua Tertinggi Terjadi PHK
-
Alam Mayang Pekanbaru, Destinasi Liburan Keluarga yang Wajib Dikunjungi!
-
Banjir Terjang Pekanbaru, Rumbai Terparah, Ribuan Warga Mengungsi
-
Riau 20, Rekomendasi Tempat Bukber dengan Suasana Cozy di Bandung
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025