SuaraRiau.id - Majelis Ulama Indonesia (MUI) Provinsi Riau menyerukan pemegang hak pilih untuk bijak menyalurkan hak suaranya pada Pilkada serentak 9 Desember mendatang
Menurut Sekretaris MUI Riau, Zulhusni Domo, jika salah pilih maka ada peluang warga akan dipimpin oleh sosok yang mendukung aktivitas penyakit masyarakat.
"Pilih yang amanah. Jangan pilih yang politik uang, apa lagi yang menghidupkan tempat maksiat," serunya.
Adapun, pada pilkada 2020 jumlah pemilih di Riau mencapai 2,4 juta, tersebar di 9 gelaran pilkada.
Kesembilan daerah itu meliputi; Kabupaten Siak, Kabupaten Bengkalis, Kabupaten Pelalawan, Kabupaten Kepulauan Meranti, Kabupaten Rokan Hulu, Kabupaten Rokan Hilir, Kabupaten Kuantan Singingi, Kota Dumai, dan Kabupaten Indragiri Hulu.
Sebut Zulhusni, untuk melihat karakter pemimpin yang amanah, hal itu bisa dilihat dari tindak-tanduk calon kepala daerah.
Sementara itu bagi calon kepala daerah, Zulhusni pun mengingatkan agar betul-betul berkomitmen terhadap visi yang diutarakan ke masyarakat bila terpilih.
Zulhusni mencontohkan situasi di Kota Pekanbaru, dimana kota tersebut memiliki visi misi menjadi Kota Madani. Namun, belakangan kesan itu tidak tampak.
Kontributor : Satria Kurnia
Tag
Berita Terkait
-
Bukan Kali Pertama: Kilang Minyak Dumai Kembali Terbakar
-
9 Fakta Kebakaran Kilang Pertamina Dumai, Ledakan Keras Awali Kobaran Api dan Kepanikan Warga
-
Polisi dan TNI Turun Tangan Amankan Objek Vital Kilang Pertamina Dumai yang Terbakar
-
Indonesia Punya Berapa Kilang Pertamina? Disinggung Menkeu Purbaya Sebelum Kilang Dumai Terbakar
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Kompetisi Menulis dari AXIS Belum Usai, Gemakan #SuaraParaJuara dan Dapatkan Hadiah
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
Pilihan
-
Dean James Cetak Rekor di Liga Europa, Satu-satunya Pemain Indonesia yang Bisa
-
Musim Hujan Tiba Lebih Awal, BMKG Ungkap Transisi Musim Indonesia Oktober 2025-2026
-
Bahlil Vs Purbaya soal Data Subsidi LPG 3 Kg, Pernah Disinggung Sri Mulyani
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
Terkini
-
5 Link DANA Kaget Khusus Siang Ini, Dapatkan Kejutan Senilai Rp380 Ribu
-
Viral Diduga Maling di Pekanbaru Dilempar dari Atap, Polisi Ungkap Kondisinya
-
Warga Dumai Panik Dengar Ledakan Kilang Minyak Pertamina, Ada yang Ungsikan Keluarga
-
Sejarah Kilang Minyak Pertamina di Dumai, Kini Kembali Terbakar
-
Kilang Minyak Dumai Meledak, Pertamina Fokus Pemadaman