SuaraRiau.id - Majelis Ulama Indonesia (MUI) Provinsi Riau menyerukan pemegang hak pilih untuk bijak menyalurkan hak suaranya pada Pilkada serentak 9 Desember mendatang
Menurut Sekretaris MUI Riau, Zulhusni Domo, jika salah pilih maka ada peluang warga akan dipimpin oleh sosok yang mendukung aktivitas penyakit masyarakat.
"Pilih yang amanah. Jangan pilih yang politik uang, apa lagi yang menghidupkan tempat maksiat," serunya.
Adapun, pada pilkada 2020 jumlah pemilih di Riau mencapai 2,4 juta, tersebar di 9 gelaran pilkada.
Kesembilan daerah itu meliputi; Kabupaten Siak, Kabupaten Bengkalis, Kabupaten Pelalawan, Kabupaten Kepulauan Meranti, Kabupaten Rokan Hulu, Kabupaten Rokan Hilir, Kabupaten Kuantan Singingi, Kota Dumai, dan Kabupaten Indragiri Hulu.
Sebut Zulhusni, untuk melihat karakter pemimpin yang amanah, hal itu bisa dilihat dari tindak-tanduk calon kepala daerah.
Sementara itu bagi calon kepala daerah, Zulhusni pun mengingatkan agar betul-betul berkomitmen terhadap visi yang diutarakan ke masyarakat bila terpilih.
Zulhusni mencontohkan situasi di Kota Pekanbaru, dimana kota tersebut memiliki visi misi menjadi Kota Madani. Namun, belakangan kesan itu tidak tampak.
Kontributor : Satria Kurnia
Berita Terkait
-
Bisa Self Foto, Abadikan Momen di Studio Terbesar Kota Jalur
-
KPU RI Umumkan Rekapitulasi Suara Pilkada Pada 15 Desember, Ini Tahapannya
-
Potret Calon Gubernur Jakarta Ridwan Kamil Nyoblos di Bandung
-
Pilkada DKI: El Rumi Pilih Dharma-Kun, Soroti Masalah Kabel Listrik
-
Prabowo Usai Nyoblos: Kalah-Menang Pilkada Tak Masalah, Asal Tetap Layani Rakyat
Tag
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
Terkini
-
Inovasi E-Break, PHR Hemat Biaya Produksi Balam South Rp29 Miliar
-
Hari Pencoblosan, KPU Riau Ungkap Larangan untuk Pemilih dan Lembaga Survei
-
Intip Snack Emping Jagung Nasabah PNM Mekaar yang Diborong Wapres Gibran
-
Jaga Keamanan Masa Tenang Pilkada, Polres Siak-Instansi Terkait Patroli Skala Besar
-
Hari Guru, Begini Jejak Kisah Guru di Balik Kesuksesan Para Engineer PHR