SuaraRiau.id - Ikan cupang adalah ikan air tawar yang habitat asalnya adalah beberapa negara di Asia Tenggara, seperti Indonesia, Thailand, Malaysia, Brunei Darussalam, Singapura, dan Vietnam.
Ikan yang bernama ilmiah Betta ini mempunyai bentuk dan karakter yang unik dan cenderung agresif dalam mempertahankan wilayahnya.
Ikan cupang terbagi atas 3 golongan yaitu, cupang hias, cupang aduan, dan cupang liar. Ikan ini dikenal sebagai ikan petarung yang sangat populer karena keagresifannya.
Selain mudah dipelihara dengan biaya relatif murah, perawatannya juga mudah. Bahkan tak sulit bagi pemula yang baru saja mulai memeliharanya.
Ikan cupang merupakan salah satu ikan yang kuat bertahan hidup dalam waktu lama. Pemilik pun tak perlu memasang aerator di akuarium karena ikan cupang mampu menarik udara sendiri dari permukaan air.
Tak hanya disukai anak-anak, ikan cupang juga dikoleksi orang dewasa.
Nah, berikut adalah panduan singkat cara memilih ikan pemakan jentik nyamuk ini.
1. Pilih yang berwarna cerah atau tajam
Saat membeli ikan cupang harus melihat warnanya dengan jeli, apakah warnanya cerah atau kusam dan pucat.
Ada berbagai macam warna pada ikan cupang dan yang paling umum adalah warna merah dan warna biru.
2. Tak ada benjolan di tubuh
Perhatikan apakah ada benjolan aneh atau parasit di tubuh ikan cupang tersebut.
Berita Terkait
-
Pak Tarno Asli Mana? Pesulap Viral Kini Jualan Ikan Cupang di Kursi Roda
-
Pak Tarno Jualan Ikan Cupang Sambil Duduk di Kursi Roda, Warganet Tersentuh
-
Ikan Cupangmu Rawan Mati? Ini Tips Memelihara Cupang agar Berumur Panjang!
-
3 Alasan Memelihara Ikan Cupang, Bisa Membawa Keberuntungan!
-
Bantu Hilangkan Stress, Ini 4 Ikan Hias yang Mudah Dipelihara bagi Pemula
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025