SuaraRiau.id - Harga tandan buah segar (TBS) kelapa sawit di Provinsi Riau pada periode 16-22 September 2020 mengalami kenaikan.
Seperti yang tertulis di laman resmi Dinas Perkebunan (Disbun) Provinsi Riau, disbun.riau.go.id.
Pada setiap kelompok umur kelapa sawit dengan jumlah kenaikan terbesar terjadi pada kelompok umur 10-20 tahun sebesar Rp2,16 per kilogram (kg) atau mencapai 0,11 persen dari harga minggu lalu.
"Sehingga harga pembelian TBS petani untuk periode satu minggu ke depan naik menjadi Rp2,048,64 per kg," kata Kabid Pengolahan dan Pemasaran Disbun Riau Defris Hatmaja di Pekanbaru, Selasa (15/9/2020).
Defris mengatakan, naiknya harga TBS periode ini dengan persentase yang sedikit disebabkan oleh terjadinya kenaikan dan penurunan harga jual CPO dan kernel dari beberapa perusahaan yang menjadi sumber data.
Yang mana, untuk harga jual CPO, PTPN V mengalami penurunan harga sebesar Rp 57,07 per kg dan Sinar Mas Group mengalami kenaikan harga sebesar Rp 33 per kg.
Sedangkan PT Astra Agro mengalami kenaikan harga sebesar Rp 235 per kg dan PT Asian Agri Group mengalami penurunan harga sebesar Rp 53,97 per kg dari harga minggu lalu serta PT Musim Mas mengalami kenaikan harga sebesar Rp 120 per kg dari harga minggu lalu.
Lalu untuk harga jual kernel, PT Astra Agro mengalami kenaikan harga sebesar Rp 70 per kg dan PT Asian Agri Group mengalami penurunan harga sebesar Rp 110 per Kg dari harga minggu lalu.
"Sementara dari faktor eksternal, kenaikan harga TBS minggu ini karena harga minyak sawit mentah atau crude palm oil (CPO) melesat cukup tinggi pada perdagangan awal pekan, Senin (14/9/2020)," ujarnya.
Berita Terkait
-
Indonesia Ngebut Kejar Tarif Nol Persen dari AS, Bidik Kelapa Sawit Hingga Karet!
-
Dinilai Bebani Petani Kecil, SPKS Minta Pemerintah Tinjau PP 45 Tahun 2025
-
Polri Tetapkan 2 Petinggi BUMD Riau Tersangka Korupsi Blok Migas Langgak, Negara Rugi Rp33 Miliar
-
Bikin Rakyat Susah, Prabowo Sindir Rakusnya Mafia Minyak Goreng: Sangat Kejam dan Tak Manusiawi
-
Kenaikan Biodiesel B50 Bakal Menekan Harga Sawit Petani
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
- 5 HP RAM 8 GB Paling Murah Cocok untuk Gamer dan Multitasking Berat
Pilihan
-
Indonesia Ngebut Kejar Tarif Nol Persen dari AS, Bidik Kelapa Sawit Hingga Karet!
-
Prabowo Turun Gunung Bereskan Polemik Utang Whoosh
-
Jokowi Klaim Proyek Whoosh Investasi Sosial, Tapi Dinikmati Kelas Atas
-
Barcelona Bakal Kirim Orang Pantau Laga Timnas Indonesia di Piala Dunia U-172025
-
Menkeu Purbaya Pamer Topi '8%' Sambil Lempar Bola Panas: Target Presiden, Bukan Saya!
Terkini
-
5 Rekomendasi Mobil Keluarga di Bawah 100 Juta, Nyaman Berkualitas
-
Pemuda Dulu Bersumpah untuk Bersatu, Kini Pemuda PNM Bersumpah untuk Memberdayakan
-
4 Rekomendasi Skincare untuk Kencangkan Kulit Wajah, Terlihat Awet Muda
-
6 Mobil Bekas di Bawah 30 Juta, Kendaraan Klasik Bikin Perjalanan Jadi Asyik
-
Bejatnya 4 Pria di Siak, Rudapaksa Gadis 15 Tahun Berkali-kali