SuaraRiau.id - Direktur Utama (Dirut) Bank Banten Fahmi Bagus Mahesa dinyatakan positif Covid-19. Hal itu diketahui dari postingan melalui akun Instagram-nya @fahmibagusmahesa pada 10 September 2020 lalu.
Fahmi menuliskan dalam postingannya bahwa adanya lonjakan kasus Covid-19 mengharuskan adanya kewaspadaan yang berlebih untuk memutus mata rantai penyebarannya.
Ia pun memohon doa dan dukungannya untuk orang-orang yang terpapar Covid-19, termasuk dirinya.
Saat dikonfirmasi, Dirut Bank Banten itupun membenarkan jika dirinya sudah terpapar Covid-19.
Selain dirinya, turut terpapar pula anak dan ibu dari Fahmi Bagus. Menurutnya, terkonfirmasi positif dirinya dan keluarga setelah dilakukan tracking usai salah satu teman anaknya terlebih dahulu terkonfirmasi positif Covid-19.
Saat ini dia sedang menjalani perawatan di salah satu rumah sakit yang ada di Bandung.
"Iya saya terpapar Covid-19. Saya sudah 7 hari dirawat di rumah sakit di Bandung," katanya melalui pesan Whatsapp, Selasa (15/9/2020).
Meski begitu, hal itu tidak berdampak terhadap operasional dari Bank Banten itu sendiri. Karena masih ada dua direksi yang sementara mem-back-up tugas-tugasnya.
Tag
Berita Terkait
-
Mudik Gratis 2026 Banten Dibuka saat Ramadan: Ini Jadwal, Syarat, dan Rutenya
-
Misteri Asap di Nanggung: Video Evakuasi Viral Disebut Hoaks, Tapi Isu Korban Jiwa Terus Menguat
-
Banjir Ancam Produksi Padi Lebak, Puluhan Hektare Sawah Terancam Gagal Panen Total
-
Bak Film Laga, Detik-detik Calo Akpol Rp1 Miliar Tabrak Mobil Polisi Saat Ditangkap
-
Banjir Akibat Luapan Sungai Cidurian, Ratusan Rumah Terendam
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
Terkini
-
Fakta-fakta Penangkapan Bos Otomotif Pesta Narkoba di Pekanbaru, Berujung Dilepas
-
5 Mobil Bekas 100 Jutaan, Muat 7 Penumpang yang Fungsional untuk Jangka Panjang
-
Pemkab Siak Setop Beasiswa PKH, Mahasiswa Nunggak Uang Kuliah Terancam DO
-
5 Lipstik Viva untuk Usia 40 Tahun ke Atas: Tahan Lama, Terlihat Awet Muda
-
3 Rekomendasi Mobil SUV Bekas Mulai 90 Jutaan, Elegan dan Nyaman buat Harian