SuaraRiau.id - Pernikahan pasangan lansia di Kabupaten Sidrap, Sulawesi Selatan, membuat heboh jagat maya.
Foto pernikahan pasangan tersebut tersebar di Facebook.
Akun Bang Soel Jr mengunggah foto pernikahan di grup KKBS Bersatu.
Terlihat kedua mempelai memakai pakai adat Bugis berwarna keemasan.
Pasangan ini pun terlihat bahagia. Didampingi sejumlah pendamping pengantin anak-anak berpakaian adat.
"Yang lagi viral. Pernikahan yang disaksikan anak cucunya di Sidrap," tulis Soel di grup KKBS.
Ratusan warganet pun merespon foto pernikahan dengan berbagai simbol dan komentar. Umumnya mendoakan agar pasangan ini bahagia sebagai suami istri.
Tapi, ada juga netizen yang merasa kalah dengan keberanian kakek dan nenek ini menikah.
"Aweee nakalasika nenek sama kakek (saya dikalahkan oleh nenek dan kakek)," tulis akun Arni Arni.
Sementara Gustiar Suyuti Sennang mengaku termotivasi dengan pernikahan ini.
Berita Terkait
-
Picu Kebingungan Warganet, Siapa yang Berhak Menentukan Mahar dalam Islam?
-
Mengenal Nganten Keris: Upacara Pernikahan Agus Difabel yang Diwakili Keris
-
7 Potret Pengajian 4 Bulanan Sarah Gibson, Akhirnya Umumkan Kehamilan
-
Biodata dan Agama Erwin Phang, Resmi Persunting Jessica Jane Hari Ini
-
Menaksir Penghasilan YouTube Jessica Jane yang Baru Menikah, per Bulan Fantastis?
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Selamat! Saldo DANA Kaget Gratis Untukmu, Tinggal Klik Sambil Rebahan
-
Sempat Terhenti, Makan Bergizi Gratis di Dumai dan Pekanbaru Dilanjutkan Kembali
-
Mengenal Kenaf, Tanaman Dikira Ganja Sempat Gegerkan Warga Pekanbaru
-
Empat Tahanan Dugem di Rutan Pekanbaru Dipindah ke Nusakambangan
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan