SuaraRiau.id - Laporan Satgas Penanganan Covid-19 Kementerian Kesehatan RI per Jumat (11/9/2020) total pasien positif hari ini capai 3.737 kasus.
Dengan demikian kasus positif akumulatif mencapai 210.940 orang, pasien yang sembuh sebanyak 150.217.
Sedangkan kasus kematian akibat Covid-19 mencapai 8.544.
Pada hari ini, Riau menduduki kembali peringkat kelima terbanyak pasien terkonfirmasi Covid-19.
Pada hari ini, Jumat (11/9/2020), Riau menduduki kembali peringkat kelima terbanyak pasien terkonfirmasi Covid-19.
Pada urutan keempat adalah Jawa Barat dengan 272 kasus, ketiga Jawa Timur 362, kedua Jawa Tengah 566.
Dan pada urutan pertama masih diduduki Jakarta dengan 964 kasus baru.
Riau total kasus positif hingga hari ini 3345, sementara yang sembuh 68, meninggal 58 orang.
Kepada warga diharapkan selalu mengikuti protokol kesehatan, seperti memakai masker, menjaga jarak dan mencuci tangan.
Penting juga untuk membatasi diri keluar rumah, kecuali ada keperluan penting.
Berita Terkait
-
Ulasan Buku Ikan Selais dan Kuah Batu: Kisah Persahabatan Manusia dan Ikan
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
-
Negara Kaya Wajib Bantu Negara Berkembang? Ini Tuntutan AHF di WHO Pandemic Agreement
-
Hanya Bayar Listrik 40 Ribu per Bulan! Ini Keajaiban PLTS di Pulau Terpencil
-
Kartu Prakerja Catat Prestasi Signifikan Hingga Dapat Puja-puji Dunia
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
Terkini
-
Kasus Polisi Tembak Polisi di Sumbar, Kompolnas Minta Polda Selidiki Penyebab
-
Fadel Sebut Elektabilitas Alfedri-Husni Tertinggi, Singgung Lembaga Survei Tak Kredibel
-
Lewat Vokasi, PHR-Pemprov Riau Sinergi Tingkatkan SDM Masyarakat
-
Belasan Orang Jadi Tersangka Penyerangan Car Wash di Pekanbaru, Dalang Kerusuhan Buron
-
Perusakan Car Wash di Pekanbaru: 4 Orang Ditangkap, yang Lain Masih Diburu