SuaraRiau.id - Memasuki musim hujan, daya tahan tubuh biasanya menurun. Sehingga lebih rentan terkena penyakit.
Untuk itu, tubuh perlu dipersiapkan untuk menghadapi musim hujan. Bukan hanya menjaga tubuh kering dan hangat dengan payung dan jaket, tetapi makanan yang dikonsumsi juga perlu diperhatikan untuk membuat tubuh tetap sehat dan hangat di musim hujan.
Dilansir News.com, secara fisiologis, makan membantu menghangatkan tubuh karena terjadi sedikit peningkatan metabolisme. Meskipun suhu tidak terlalu rendah, otak sebenarnya memberi sinyal bahwa hujan berarti dingin dan tidak nyaman sehingga memicu kita untuk mencari sesuatu yang hangat dan menyenangkan untuk dimakan.
Berikut adalah lima menu makanan berkuah yang cocok dikonsumsi saat musim hujan:
1. Sup Ayam
Sup ayam merupakan comfort food sekaligus bisa memberikan asupan cairan dan nutrisi karena terdapat banyak sayuran dan ayam sebagai sumber vitamin dan protein.
Sup ayam mampu memperkuat imunitas, mengurangi kelelahan, dan mencegah tubuh dari serangan demam dan flu, mengurangi masalah pencernaan, bahkan mengatasi peradangan atau iritasi pada saluran lambung.
2. Capcay
Capcay adalah makanan yang berasal dari China untuk menyebut tumisan aneka sayur. Selain rasanya enak, capcay termasuk kategori makanan bergizi karena terdapat berbagai macam sayuran di dalamnya.
Capcay merupakan perpaduan sayuran-sayuran kaya nutrisi seperti serat, protein, vitamin, asam folat namun rendah kalori sehingga sangat bagus untuk menjaga kesehatan tubuh serta terhindar dari penyakit dan obesitas.
3. Sayur Asem
Sayur asem adalah sejenis sop sayur dengan kuah asam yang berasal dari daerah Jawa Barat dan sekitarnya. Di dalamnya terdapat berbagai macam sayur seperti labu siam, daun dan biji melinjo, jagung, nangka muda, kacang panjang, dan kacang merah.
Asam, sebagai bahan utama pembuat rasa asam pada kuah membantu melancarkan pencernaan dan menuntaskan sembelit, sehingga dipercaya bisa menurunkan berat badan. Makanan ini juga membantu melancarkan pencernaan dan membantu membuat perut lebih cepat kenyang tanpa khawatir kelebihan berat badan karena minim kalori.
Berita Terkait
-
Mitra Makan Bergizi Gratis di Palembang Ungkap Fakta Berbeda Soal Pembayaran
-
Jadi Penjual Cilok, Bisnis Sidik Eduard Pernah Nyaris Bangkrut Gara-Gara Review Jelek Food Vlogger
-
Mengintip Harga Menu Bebek Carok: Bisnis Tretan Muslim Disorot gegara Curhatan King Abdi
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
-
TWELVE Chinese Dining Hadirkan Cita Rasa Comfort Food Tiongkok Klasik yang Menghangatkan
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Selamat! Saldo DANA Kaget Gratis Untukmu, Tinggal Klik Sambil Rebahan
-
Sempat Terhenti, Makan Bergizi Gratis di Dumai dan Pekanbaru Dilanjutkan Kembali
-
Mengenal Kenaf, Tanaman Dikira Ganja Sempat Gegerkan Warga Pekanbaru
-
Empat Tahanan Dugem di Rutan Pekanbaru Dipindah ke Nusakambangan
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan