Untuk penggunaannya, bersihkan wajah terlebih dahulu. Lalu, oleskan White-Neng Cream pada area wajah secukupnya, sambil dipijat halus hingga krim terserap ke kulit.
Selain itu, untuk hasil yang lebih maksimal, gunakan White-Neng Cream 2 kali sehari, pada pagi dan malam hari.
2. Wardah Lightening Bb Cream Light 15 ml
Wardah Lightening Bb Cream Light punya harga Rp42.900 per tube. Produk ini merupakan pemutih wajah multifungsi yang juga dapat digunakan sebagai tabir surya (sunscreen).
Baca Juga: Kantongi Izin BPOM, Usaha Nasabah PNM Mekaar Makin Bersinar
Krim pemutih wajah ini mengandung berbagai bahan aktif yang dapat mencerahkan kulit, seperti niacinamide dan juga ekstrak aloe vera.
Dengan teknologi triple lightening system-nya, Wardah Lightening Bb Cream Light dapat mencerahkan dan meratakan warna kulit wajah dengan lebih efektif.
Anda bisa menggunakan krim tersebut dengan meratakannya ke seluruh area wajah, dimulai dari dahi, pipi, dan diakhiri pada bagian dagu.
3. Bright Complete Serum Cream SPF 36 50 ml
Bright Complete Serum Cream SPF 36 memiliki kandungan vitamin C, lemon yuzu jepang, dan juga SPF 36/PA+++ yang efektif untuk mencerahkan kulit kusam, serta melindungi kulit dari paparan sinar UV.
Baca Juga: BPOM Diduga Lalai Awasi Peredaran Sirup Anak, Bareskrim Mabes Polri Akan Investigasi
Dijual dengan harga Rp75.000 per botol, krim tersebut memiliki vitamin C sebagai booster serumnya yang diklaim dapat mencerahkan wajah sejak hari ke-3 pemakaian.
Berita Terkait
-
Waspada! Daftar Produk Pangan Olahan Ini Terbukti Mengandung Babi menurut BPJPH
-
9 Produk Makanan Mengandung Babi Temuan BPJPH dan BPOM, Ini Mereknya
-
Bongkar Tips Cantik ala Nagita Slavina: Bukan Cuma Rajin Pakai Skincare, tapi...
-
7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
-
7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Tag
Terpopuler
- Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
- 3 Klub Diprediksi Jadi Labuhan Baru Stefano Cugurra di BRI Liga 1 Musim Depan
- HP Murah Itel A90 Lolos Sertifikasi di Indonesia: Usung RAM 12 GB, Desain Mirip iPhone
- Paula Verhoeven Positif HIV sebelum Menikah dengan Baim Wong?
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
Pilihan
-
Rafael Struick Ditendang vs Adelaide United, Brisbane Roar Kini Diamuk Netizen Indonesia
-
Tak Hanya Barang Bajakan dan QRIS, AS Juga Protes Soal UU Produk Halal RI
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Lancar Main FF, Terbaik April 2025
-
Polres Sukoharjo Ungkap Kasus Peredaran Narkoba, Dua Residivis Kembali Diamankan
-
Ambisi RI Jadi Raja Baterai EV Global Terancam: Mundurnya Raksasa LG Jadi Pukulan Telak Buat Prabowo
Terkini
-
Buka Segera Amplop DANA Kaget Gratis Ini, Kesempatan Dapat Uang Saku
-
Semangat Kartini Hidup dalam Mantri Perempuan BRI
-
7 Rekomendasi Krim Pemutih Wajah BPOM, Harga Murah Kulit Jadi Cerah
-
Momen Hari Kartini, BRI Tegaskan Peran Wujudkan Kesetaraan Ekonomi Utamanya Bagi Kaum Perempuan
-
7 Dept Collector Fighter Masih Buron, Polda Riau: Serahkan Diri atau Kami Cari!