SuaraRiau.id - Seluruh umat Islam di dunia, termasuk di Indonesia hari ini merayakan Idul Fitri 2024, Rabu (10/4/2024). Salah satu cara mengekspresikan kebahagiaan adalah memberikan ucapan selamat Lebaran kepada keluarga dan sahabat.
Ucapan Idul Fitri bisa dikirim melalui aplikasi percakapan WhatsApp (WA) atau diunggah di media sosial. Berikut ini daftar ucapan Lebaran yang dikutip dari laman NuOnline.
1. Semoga momen lebaran tahun ini semakin memperkuat persaudaraan umat Muslim demi menjaga keutuhan bangsa. Selamat Idul Fitri 1445 H, mohon maaf lahir dan batin.
2. Selamat merayakan Hari Raya Idul Fitri 1445 H. Mohon maafkan segala kesalahan, baik di tempat kerja atau pun di luar tempat kerja. Semoga Allah menerima ibadah puasa kita.
3. Mari jadikan Idul Fitri tahun ini sebagai momen kita semua untuk kembali ke fitri (suci), yaitu dengan saling memaafkan antarsesama. Yang lalu biarlah berlalu, segala bentuk kesalahan mari dimaafkan.
4. Bersihkan jiwa, buka hati, kita sambut hari baru dengan penuh harapan. Selamat Idul Fitri 1445 H.
5. Selamat Hari Raya Idul Fitri 1445 H. Semoga kita semua menjadi pribadi yang lebih baik setelah Ramadhan ini.
6. Di hari yang fitri ini, marilah kita jalin kembali tali silaturahmi yang sempat terputus. Selamat Lebaran, mohon maaf lahir batin.
7. Semoga Lebaran tahun ini membawa kita pada kebahagiaan yang lebih. Selamat Idul Fitri 1445 H.
8. Pada perkataan mungkin ada salah. Pada tindakan mungkin ada luka. Di hari yang suci ini, mari kita buka hati untuk saling memaafkan. Selamat Idul Fitri dan berkumpul bersama keluarga.
9. Taqabbalallahu minna wa minkum. Semoga Allah menerima amal ibadah kita semua. Selamat Idul Fitri 1445 H, mohon maaf lahir dan batin.
10. Selamat Hari Raya Idul Fitri, semoga kita semua dapat bertemu lagi dengan Ramadhan tahun depan.
11. Selamat Idul Fitri 1445 H. Saya atas nama pribadi dan keluarga memohon maaf yang sebesar-besarnya atas semua kesalahan yang pernah dilakukan.
12. Selamat merayakan Hari Raya Idul Fitri 1445 H. Semoga kita semua selalu diberi kesehatan yang sempurna. Mohon maaf lahir dan batin.
13. Minal aidin wal faizin. Kita kembali fitrah, membersihkan hati, menjernihkan jiwa. Selamat Idul Fitri 1445 H.
Berita Terkait
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Kapan 1 Ramadhan 2026 Tanggal Berapa? Cek Tanggal Pasti Versi Muhammadiyah dan Pemerintah
-
Apa Itu Rompi Lepas? Diprediksi Jadi Tren Baju Lebaran 2026
-
Idul Fitri 2026 Tanggal Berapa? Prediksi Versi Pemerintah dan Muhammadiyah
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
4 Mobil Diesel Bekas Paling Efisien Mulai 50 Jutaan, Jagoan Lintas Provinsi
-
Meramu Bahan Kimia Surfaktan untuk Rokan
-
Kakak Beradik asal Sumbar Meninggal usai Terlindas Truk di Kampar
-
Klaim Air Sinkhole di Sumbar Bisa Menyembuhkan, Ternyata Mengandung Bakteri E-Coli
-
5 HP Snapdragon 680 Harga 2 Jutaan, Kamera Jernih dan RAM Besar